Tel Megiddo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
SieBot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: ro:Meghido
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot melakukan perubahan kosmetika
Baris 13:
[[Berkas:JPF-TelMegiddo.JPG|thumb|Reruntuhan di atas Tel Megiddo.]]
 
'''Megiddo''' adalah sebuah lembah di [[Israel]] didekat kota modern [[Megiddo (kibbutz)|Megiddo]], tempat yang diketahui dari aspek [[teologi]], [[sejarah]] dan geografi.
 
Pada masa lalu Megiddo adalah kota yang penting. Nama Alternatif dari Tel Megiddo adalah Tell al-Mutesellim (Arab). Berdasarkan beberapa interpretasi dari Alkitab, tempat ini adalah tempat terjadinya [[Harmagedon|Armageddon]](Berasal dari nama tempat dalam bahasa Ibrani) atau tempat perang terakhir antara [[Yesus Kristus]] dengan [[Setan]] atau [[Anti-Kristus]] pada akhir zaman.<ref>[http://www.bibarch.com/ArchaeologicalSites/Megiddo.htm Megiddo on www.bibarch.com]</ref>.
Baris 32:
 
 
Pertarungan militer terakhir pada sejarah dunia, bertempat di Megiddo atau dekat Megiddo, yang terdapat dalam Perjanjian Baru Wahyu : Armageddon, sebuah tempat pertarungan antara pasukan kebaikan melawan kejahatan yang akan menjadi Akhir Zaman<ref>[http://www.biblegateway.com/passage/?search=Revelation+16:16 Revelation 16:16]</ref>
 
[[Berkas:Megido City Gate1.jpg|thumb|Gerbang Kota|200px|left]]
Baris 44:
<ref>[http://www.ekathimerini.com/4dcgi/_w_articles_politics_100017_07/11/2005_62721 Greek inscription in ‘oldest church’]</ref> Reruntuhan itu ditemukan di dasar sebuah penjara militer, dan otoritas [[Israel]] merencanakan untuk memindahkan penjara tersebut.
 
Sebuah inskripsi pada Gereja Megiddo menyebut nama seorang pejabat [[Romawi]], "Gaianus," Orang yang mendonasikan "Uangnya sendiri" untuk membuat mosaik tersebut. Beberapa pihak heran, mengapa seorang Romawi mengambil risiko mengenai karirnya bahkan nyawanya untuk membuat sebuah gereja.<ref>[http://www.nytimes.com/2005/11/07/international/middleeast/07mideast.html?_r=1&oref=slogin Israeli Prisoners Dig Their Way to Early Christianity]</ref>.