Asam pantotenat: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
21Nico (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
21Nico (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 8:
 
== Peranan dalam tubuh ==
Asam pantotenat berperan sebagai komponen koenzim A yang terlibat langsung dalam proses [[asetilasi]] dan pelepasan [[energi]] dari molekul [[makronutrien]].<ref name=vit3></ref> Koenzim ini sendiri memegang peranan kunci dalam metabolisme [[karbohidrat]], [[protein]], dan [[lemak]].<ref name=vit2></ref> Hasil dari metabolisme ini akan menghasilkan [[energi]]. Asam pantotenat juga berperan dalam sintesis senyawa spingo[[lipida]], [[fosfolipid]], [[sterol]], [[hormon]] pertumbuhan, [[sel]] [[saraf]], dan [[antibodi]].<ref name=vit2></ref>
 
== Referensi ==