Kali (dewi): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
SieBot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: hu:Kali
Xqbot (bicara | kontrib)
k bot Mengubah: zh:时母; kosmetik perubahan
Baris 17:
{{arti lain|Artikel ini mengenai Dewi Kālī dalam [[agama Hindu]]. Untuk kegunaan lain, lihat [[Kali]].}}
 
'''Kali''' atau '''Kālī''' adalah [[sakti]] (istri) [[Dewa Hindu|Dewa]] [[Siwa]]. Kali biasanya digambarkan sebagai seorang wanita berkulit [[hitam]] dan berwajah mengerikan; berlumuran darah dan berkalungkan tengkorak serta [[ular]]. Dewi Kali merupakan lambang kematian.
 
Berkalung tengkorak sebagai lambang kematian. Wajahnya mengerikan simbol bahwa kematian ditakuti manusia. Lidahnya menjulur keluar sebagai simbol bahwa tiada hari tanpa kematian, kematian selalu lapar, setiap orang akan ditelan maut. Bersama [[Siwa]], Dewi Kali bertugas melebur segala makhluk yang sudah tak layak hidup di dunia.
Baris 65:
[[uk:Калі]]
[[ur:کالی]]
[[zh:迦梨时母]]