Renaisans Tinggi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: perubahan kosmetika
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{judulasing}}
{{tanpa_kategori|date=April 2010}}
[[Berkas:God2-Sistine Chapel.png|thumb|350px|The ''[[Creation of Adam]]'', Hasil karya Michelangelo di [[Sistine Chapel]].]]
 
Baris 10 ⟶ 9:
 
Pembuatan pahatan ''High Renaissance'' biasanya di perintahkan oleh masyarakat dan negara, menjadikan seni pahatan populer dan berharga mahal. Pahatan biasa digunakan untuk menghiasi dan memperindah arsitektur, biasanya di halaman agar khalayak dapat belajar sambil mengagumi hasil karya tersebut. Orang-orang kaya seperti kardinal, penguasa dan bankir biasanya melindungi dan pengagum para seniman itu bersama dengan keluarga kaya lainnya; Paus Julius II juga melindungi dan berlangganan ke banyak seniman. Selama ''High Renaissance'' ada perkembangan kecil, yaitu pemembuatan patung orang yang memerintahnya, pembuatan patung dada dan kuburan juga berkembang pada saat itu. Subjek material yang terkait dalam pahatan biasanya keagamaan tapi juga pembuatan patung orang-orang terkenal terdahulu dan lukisan.
 
[[Kategori:Abad ke-15]]
[[Kategori:Sejarah Eropa]]
[[Kategori:Seni rupa barat]]
 
 
[[de:Hochrenaissance]]