Korteks otak besar: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
ESCa (bicara | kontrib)
ESCa (bicara | kontrib)
Baris 42:
Area korteks dibagi menurut:
* Area motor primer ({{lang-en|primary motor cortex, M1}}), meliputi area pada lobus frontal posterior yang berguna untuk menjalankan gerakan-gerakan tubuh.
* Area premotor. Aktifitas pada area ini sangat penting karena mengandung tuntunan bagi gerakan dan pengendalian otot besar dan proksima ({{lang-la|proximus}}, dekat}}) dari tubuh.
* Area motor suplemen({{lang-en|supplementary motor area, SMA}}), suatu area tempat suatu gerakan tubuh dipilih dan dipersiapkan.