Hubertus Johannes van Mook: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Xqbot (bicara | kontrib)
k bot Mengubah: en:Hubertus van Mook
Evremonde (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Berkas:Vanmook.jpg|right|thumb|Hubertus Johannes van Mook]]
 
'''Hubertus Johannes van Mook''' ({{lahirmati|[[Kota Semarang|Semarang]], [[|30 Mei]] [[|5|1894]] - |[[L'Illa de Sòrga]], [[Perancis]], [[|10 Mei]] [[|5|1965]]}}) secara ''de facto'' adalah [[Gubernur-Jendral]] [[Hindia-Belanda]] (pangkat sesungguhnya adalah Letnan Gubernur Jenderal) yang terakhir yang menjabat setelah [[Jepang]] menguasai [[pendudumenguasai Hindia-Belanda]].
 
Setelah menyelesaikan pendidikan dasar H.B.S[[HBS]] di [[Kota Surabaya|Soerabaja]], van Mook pindah ke [[Belanda]] untuk melanjutkan [[Universitas Teknik Delft|pendidikan tinggi teknik]] di [[Delft]]. Tahun [[1914]] sempat masuk dinas ketentaraan sukarela dan melanjutkan studi tentang [[Indonesia]] di [[Universitas Leiden]] pada tahun [[1916]] dan lulus tahun [[1918]]. Setelah itu, ia kembali ke Hindia -Belanda dan ditugaskan menjadi inspektur mengurusi distribusi pangan di Semarang. Tahun 1921 menjadi penasihat urusan pertanahan di [[Yogyakarta]]. Tahun [[1927]] menjadi asisten residen urusan kepolisian di [[Batavia]]. Dalam tahun [[1930-an]] dia menjadi ketua departemen urusan ekonomi<ref>{{en}} {{cite web
| last = Cribb
| first = Robert
Baris 20:
}}</ref>.
 
Tanggal 20 November 1941 van Mook diangkat menjadi Menteri Urusan Tanah Jajahan (''Minister of Colonies''). Awal 1942 menjelang masuknya Jepang ke Indonesia, van Mook menjadi Letnan Gubernur-Jenderal dan berusaha mendapatkan dukungan militer dari Amerika Serikat untuk pengadaan persenjataan melawan Jepang, namun bantuan yang dinanti-nantikan terlambat datang, meskipun telah dibayar tunai. Saat Jepang mendarat di Jawa, van Mook mengungsi ke Australia, sementara Gubernur-Jenderal [[Jhr A.W.L. Tjarda van Starkenborgh Stachouwer|Tjarda van Starkenborgh Stachouwer]] tetap berada di Indonesia. Tjarda van Starkenborgh ditawan Jepang, kemudian dibawa ke Mancuria[[Manchuria]] dan baru dilepaskan pada bulan September 1945.
 
Pada tahun-tahun akhir [[Perang Pasifik]] van Mook yang berada di Australia tetap menyandang pangkat Letnan Gubernur Jendral meskipun secara de facto bertindak selaku Gubernur Jenderal karena Tjarda van Starkenborg-Stachouwer ditawan Jepang dan setelah dibebaskan diangkat menjadi Duta Besar Belanda di Perancis. Pangkat van Mook tetap Letnan Gubernur Jenderal tetapi secara de facto dia melakukan tugas sebagai Gubernur Jenderal. Dia menjabat dari tanggal [[14 September]] [[1944]] sampai [[1 November]] [[1948]].
 
Pada tahun 1949 van Mook menjadi Guru[[profesor Besar Tamutamu]] di [[Universitas California]] dan pada tahun 1951 van Mook bekerja di [[Perserikatan Bangsa-Bangsa]] sebagai pakar pengembangan kawasan. Sejak 1960 van Mook memilih menetap di [[L'Illa de Sorga]], Perancis sampai akhir hayatnya, tahun 1965.
 
== Rujukan ==
Baris 33:
 
{{kotak mulai}}
{{kotak suksesi| jabatan=[[Daftar Penguasa Hindia-Belanda|Gubernur-Jendral Hindia-Belanda]]| tahun=1942-1948| pendahulu=[[jhr A.W.L. Tjarda van Starkenborgh Stachouwer|Tjarda van S.Starkenborgh Stachouwer]]| pengganti=[[Louis Joseph Maria Beel]]}}
{{kotak suksesi| jabatan=[[Daftar menteri jajahan Belanda|Menteri Jajahan]]| tahun=1942-1945| pendahulu=[[Pieter Sjoerds Gerbrandy]]| pengganti=[[Josef Ignaz Julius Maria Schmutzer]]}}
{{kotak selesai}}