Rumpun bahasa Keltik: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kembangraps (bicara | kontrib)
Kembangraps (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 10:
}}
{{Topik Indo-Eropa}}
'''Bahasa Keltik''' merupakan cabang dari rumpun [[rumpun bahasa Indo-Eropa]]. Rumpun ini mencakup dua subcabang utama: bahasa Keltik kontinental dan bahasa Keltik kepulauan. Bahasa Keltik kontinental sekarang sudah punah, namun dulu dipertuturkan di Eropa dan Asia Kecil.
 
Sedangkan bahasa Keltik kepulauan menurunkan dua anak cabang lagi: rumpun bahasa Britonik dan rumpun bahasa Goidelik. Termasuk rumpun Britonik adalah [[bahasa Welsh]], [[bahasa Kernowek]], dan [[bahasa Breton]]. Sedangkan yang termasuk bahasa Goidelik adalah [[bahasa Irlandia]], [[bahasa Gaelik Skotlandia]], dan [[bahasa Manx]].