Alamogordo, New Mexico: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Evremonde (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
TjBot (bicara | kontrib)
k bot kosmetik perubahan
Baris 1:
{{coord|32|52|52|N|105|57|34|W|display=title|type:city(36000)}}
[[FileBerkas:Alamogordo panorama.jpg|thumb|400px|Alamogordo]]
[[FileBerkas:Otero County New Mexico Incorporated and Unincorporated areas Alamogordo Highlighted.svg|thumb|right|300px|Peta lokasi]]
'''Alamogordo''' adalah sebuah [[kota]] di [[New Mexico]] bagian selatan, [[Amerika Serikat]]. Alamogordo berpenduduk 36.000 jiwa ([[2002]]) dan mencakup daerah seluas 50,1 km².
 
== Geografi ==
Alamogordo adalah [[ibukota]] [[Otero County, New Mexico|Otero County]]. Kota ini terletak sekitar 130 km di utara [[perbatasan Amerika Serikat-Meksiko|perbatasan Meksiko]] dan berada 400 km di selatan [[Santa Fe, New Mexico|Santa Fe]], ibukota New Mexico.
 
== Monumen ==
Di dekat Alamogordo terdapat Trinity, sebuah tempat [[Trinity (uji coba nuklir)|percobaan nuklir pertama]] yang diselenggarakan pada tanggal [[16 Juli]] [[1945]]. Trinity berada di daerah yang sekarang menjadi [[White Sands Missile Range]], sebuah daerah tembak militer, yang kini banyak dikunjungi wisatawan.