Wat Phra Kaew: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Borgx (bicara | kontrib)
baru (terjemahan sebagian dari en)
 
AFP (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Image:Wat Phra Kaew outside view.jpg|right|270px|thumbnail|WesternBagian side ofbarat Wat Phra Kaew, viewed from within the groundsdipandang ofdari thesisi GrandIstana PalaceAgung.]]
'''Wat Phra Kaew''' atau '''Kuil Budha EmeraldZamrud''' ([[bahasa Thai]]: วัดพระแก้ว) mempunyai nama lengkap '''Wat Phra Sri Rattana Satsadaram''', ([[bahasa Thai]]: วัดพระศรีรัตนศาสดาราม) adalah kuil Budha terpenting di [[Thailand]]. Kuil ini terletak di tengah kota [[Bangkok]], distrik [[Phra Nakhon]], di area istana utama.
 
Pembangunan kuil ini dimulai ketika raja [[Buddha Yodfa Chulaloke]] (Rama I) memindahkan [[ibu kota]] dari [[Thonburi]] ke Bangkok pada tahun [[1785]]. Tidak seperti kuil lainnya yang mempunyai kamar untuk para biksu, kuil ini hanya diperuntukkan sebagai bangunan suci, patung-patung dan pagoda-pagoda.