Windows NT: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Willysaef (bicara | kontrib)
Willysaef (bicara | kontrib)
Baris 84:
Muncul beberapa kesalahpahaman di kalangan publik bahwa sistem operasi yang digunakan dalam [[konsol permainan]] [[Microsoft Xbox]] dan [[Microsoft Xbox 360|Xbox 360]] menggunakan ''kernel'' Windows 2000 yang dimodifikasi. Sistem operasi Xbox dibangun dari awal, tapi mengimplementasikan beberapa bagian dari ''[[Windows API]]''.
 
===Kebutuhan perangkat keras===
Spesifikasi perangkat keras minimum yang dibutuhkan untuk setiap rilis berbeda-beda, dari mulai hanya 12 Megabita saja dalam Windows NT 3.51 Workstation, hingga 15 GB untuk Windows Vista.
 
{|class="wikitable"
|+ Kebutuhan perangkat keras minimum untuk menjalankan Windows NT versi desktop (x86)
! Versi Windows NT !! CPU !! RAM !! Ruangan kosong
|-
| NT 3.51 Workstation <ref name="KB132748">[http://support.microsoft.com/kb/139733 Windows NT 3.5x Setup Troubleshooting Guide (MSKB 139733)]</ref> || 386 atau 486/25 MHz || 12 MB || 90 MB
|-
| NT 4.0 Workstation || 486, 33 MHz || 12 MB || 124 MB<ref name="KB126690">[http://support.microsoft.com/kb/126690 INFO:Windows NT 4.0 Setup Troubleshooting Guide]</ref>
|-
| 2000 Professional || Kelas Intel Pentium, 133 MHz || 32 MB || 650 MB
|-
| XP || Kelas Intel Pentium MMX, 233 MHz || 64 MB || 1.5 GB
|-
| Fundamentals for Legacy PCs || Kelas Intel Pentium MMX, 233 MHz || 64 MB || 610 MB
|-
| Vista || Kelas Intel Pentium III/AMD Athlon, 800 MHz || 512 MB || 15 GB
|-
| 7<ref name="reqs-7">{{cite web|url=http://windows.microsoft.com/en-us/windows7/products/system-requirements|title=Windows 7 system requirements|date=|work=Microsoft|accessdate=2009-08-30}}</ref>|| 1 GHz|| 1 GB || 16 GB
|}
== Fitur ==
Windows NT memiliki fitur-fitur yang maju, meskipun kebanyakan fitur-fitur tersebut tidaklah ditemukan oleh Microsoft. Berikut ini di antaranya:
Baris 101 ⟶ 122:
=== Desain Full GUI ===
Tidak seperti Windows 3.x yang berbasis MS-DOS, Windows NT didesain dengan menggunakan GUI (''Graphical User Interface'' atau antarmuka grafis) secara penuh. Hal ini dilakukan dengan mengintegrasikan komponen grafis (GDI, ''Graphics Device Interface'') secara integral ke dalam komponen sistem operasi. Tidak seperti sistem operasi GNU/Linux, yang memisahkan antarmuka grafis (''[[X Window]]'' dari sistem operasi. Meskipun hal ini dapat menjadi masalah saat subsistem grafis mengalami kegagalan, penggunaan Full GUI dapat mempermudah administrasi dan penggunaan sistem operasi, maka tak salah, Windows menawarkan fitur yang ramah pengguna atau ''user-friendly''.
==Referensi==
 
{{reflist|1}}
{{computer-stub}}