Francisco Pizarro: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
MelancholieBot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: la:Franciscus Pizardus
Relly Komaruzaman (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 12:
|nationality = [[Orang Spanyol|Spaniard]]
}}
 
'''Francisco Pizarro''' adalah seorang ''[[conquistador]]'' yang dilahirkan di [[Trujillo]], [[Spanyol]] pada sekitar [[1475]]. Ia mengabdi di [[Italia]] dan bergabung dengan [[ekspedisi]] yang menemukan [[Samudera Pasifik]] ([[1513]]). Pada [[1526]] ia dan [[Diego de Almagro]] berlayar ke [[Peru]], dan pada [[1531]] mulai penaklukan Kerajaan [[Inka]]. Ia membunuh raja Inka, [[Atahualpa]], lantas mengkonsolidasikan kerajaan baru, mendirikan [[Lima]] ([[1535]]) dan kota-kota lainnya.
 
Pada tahun [[1537]], Pizarro berselisih dengan Almagro mengenai masalah pengawasan [[Cuzco]]. Terlalu [[tua]] mengatasi masalah itu sendirian, Pizarro mempercayakan komando angkatannya pada saudaranya, yang mengalahkan dan [[hukuman mati|menghukum mati]] Almagro, segera setelah itu. Sebagai pembalasan, pengikut Almagro membunuh Pizarro pada [[26 Juni]] [[1541]].
 
== Pranala luar ==