Fjällräven: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.9.2
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.9.3
Baris 43:
== Sejarah ==
 
Pada usia 14 tahun, [[Åke Nordin]] asal [[Örnsköldsvik]] di Swedia bagian utara kecewa dengan desain [[ransel]] yang akan ia bawa [[pendakian|mendaki]] pada musim panas tahun 1950 ke Dikanäs, sebuah desa kecil di Pegunungan [[Västerbotten]].<ref name="Fjallraven1">{{Cite web |url=http://fjallraven.com.hk/about-fjallraven/history/a-supporting-idea.html |title=A supporting idea |publisher=Fjällräven |access-date=March 3, 2019 |archive-date=2019-03-06 |archive-url=https://web.archive.org/web/20190306111352/http://fjallraven.com.hk/about-fjallraven/history/a-supporting-idea.html |dead-url=yes }}</ref>
 
Setelah melakukan sejumlah riset, ia kemudian berkesimpulan bahwa berat tas harus diposisikan agak tinggi dan dekat dengan tulang belakang pemakainya. Dengan memakai [[mesin jahit]] bermerek [[Singer Corporation|Singer]] milik ibunya, ia membuat sendiri tas yang terbuat dari bahan katun di ruang bawah tanah rumah orang tuanya. Ia lalu memasang tas tersebut pada sebuah bingkai kayu menggunakan tali berbahan kulit dan dengan [[kulit anak sapi]] sebagai pendukung. Bingkai inipun mendistribusikan berat tas lebih merata ke punggung pemakainya dan meningkatkan ventilasi antara tas dan pemakainya. Sehingga pemakainya dapat membawa beban yang lebih berat.<ref name="Company">{{Cite web |url=http://www.fjallraven.com/about-fjallraven/history |title=About Fjällräven |date=March 2018 |publisher=Fjällräven |url-status=dead |archive-url=https://web.archive.org/web/20170109121253/http://www.fjallraven.com/about-fjallraven/history |archive-date=January 9, 2017 |access-date=January 1, 2014}}</ref>