Juru kamera: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Borgxbot (bicara | kontrib)
k Robot: Cosmetic changes
SkullSplitter (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 2:
[[Berkas:Riot PetionVille.jpg|260px|thumb|right|JurKam perang (Foto: Patrick-André Perron)]]
[[Berkas:Bundesarchiv Bild 183-R96517, Berlin, Brandenburger Tor, Kameramann.jpg|thumb|JurKam di atas [[Gerbang Brandenburg]] pada tahun [[1926]]]]
'''Juru kamera''' atau disingkat '''jurkam''' ialah seseorang yang mengoperasikan [[kamera film]] atau [[kamera video|video]] untuk merekam gambar di [[film]], [[video]], atau media [[penyimpanan komputer]]. JurKam yang bertugas dalam kapasitas di proses [[pembuatan film]] bisa disebut sebagai '''operator kamera''', '''kameramen''', '''juru kamera televisi''', '''juru kamera video''', atau '''videografer''', bergantung pada konteks dan teknologi yang digunakan.
 
JurKam bertanggung jawab untuk mengoperasikan [[kamera]] secara fisik dan memelihara komposisi seluruh adegan atau bidikan yang dimaksud. Dalam pembuatan film naratif, JurKam akan bekerja sama dengan [[sutradara]], [[penata fotografi]], [[aktor]] dan [[kru]] untuk membuat keputusan teknis dan kreatif. Dalam susunan ini, seorang JurKam adalah bagian dari [[kru kamera]] yang terdiri atas penata fotografi dan 1 asisten kamera atau lebih.