Hasbi Hasan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 58:
=== Syariah kontemporer ===
 
Hasbi Hasan menilai, ada sejumlah perbedaan mendasar antara akad syariah lama dengan syariah kontemporer. Jika dahulu acuannya adalah [[Al-Qur'an]], [[hadis]], dan kitab-kitab [[fikih]] dan fokus kepada pembicaraan soal haram-halal, saat ini tidak hanya demikian, tetapi juga sampai kepada [[fatwa]] [[MUI]] dan [[Peraturan perundang-undangan Indonesia|peraturan perundang-undangan]] yang relevan. Persoalan yang dibicarakan pun hingga ke perihal untung-rugi.<ref>[https://badilag.mahkamahagung.go.id/seputar-ditjen-badilag/seputar-ditjen-badilag/hasbi-hasan-mengupas-dinamika-ekonomi-syariah-dan-peradilan-agama-kontemporer Hasbi Hasan Mengupas Dinamika Ekonomi Syariah dan Peradilan Agama Kontemporer]</ref>
 
== Mendirikan website Pintar Muamalah ==