Sejarah teori molekul: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ayu Ratnasa (bicara | kontrib)
k Menambah Kategori:Ilmu molekuler menggunakan HotCat
Ayu Ratnasa (bicara | kontrib)
Menambahkan paragraf dan pranala dalam.
Baris 33:
 
Jumlah bahan materi seperti logam, garam dan bebatuan yang tersusun atas jaringan [[ion]] dan [[atom]] dan terikat secara kimiawi inilah yang membuat rumusan molekul sering kali tidak bisa untuk dipertontonkan.
 
[[Rumus empiris]] merupakan sebuah senyawa yang menunjukkan perbandingan nilai yang sederhana terkait unsur-unsur senyawa. Sebagai contoh, etanol memiliki nilai perbandingan yang sama dengan dimetil eter. Adapun pengertian dari isomer adalah molekul yang jumlah atom penyusunnya sama tetapi susunannya tidak sama.
 
Perlu diingat, bahwa rumus empiris hanya memberikan nilai perbandingan terhadap atom-atom penyusun molekul serta tidak memberikan nilai pada jumlah atom.
 
== Teori Bentuk Molekul ==