Jalur kereta api Muaro Kalaban–Muaro–Pekanbaru: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Nugrah Gustama (bicara | kontrib)
k →‎Warisan: Penggabungan point 8 ke point 2
Baris 82:
Hingga kini masih dapat dijumpai beberapa peninggalan yang membuktikan bahwasanya jalur ini pernah ada di antaranya:
# Dua batang rel milik [[Bataviasche Oosterspoorweg Maatschappij|BOS]] dan [[Staatsspoorwegen|JSS]] yang melintang di atas Sungai Sago, Jl. Juanda, [[Kota Pekanbaru]].
#Potongan ketel lokomotif uap (kemungkinan B21) di Jl. Tanjung Karang No. 55, RT 02 RW 01, Kelurahan Pesisir, [[Lima Puluh, Pekanbaru|Kecamatan Lima Puluh]], [[Kota Pekanbaru]], yang tepatnya berada di belakang halaman rumah warga.<ref>https://www.youtube.com/watch?v=O9QM07QyLZw&pp=sAQA</ref>
#Dua belas batang rel setinggi 1 meter milik [[Staatsspoorwegen ter Sumatra's Westkust|SSS]] di depan Kantor Telkom, Jl. Hang Tuah, [[Kota Pekanbaru]].
#Makam Pahlawan kerja yang merupakan kompleks makam [[Romusa|romusha]] pembangunan jalur kereta api Pekanbaru – Muaro. Di dalam kompleks tersebut, terdapat sebuah lokomotif uap tipe [[Lokomotif C33|C33]] 22. Lokasinya berada di Jl. Kaharuddin Nasution, [[Bukit Raya, Pekanbaru|Kecamatan Bukit Raya]], [[Kota Pekanbaru]].
Baris 88:
# Batang rel milik [[Nederlandsch-Indische Spoorweg Maatschappij|NIS]] yang dijadikan pagar dan bantalan rel yang dijadikan jembatan di Pasar Lama Koto Baru, [[Koto Baru, Singingi Hilir, Kuantan Singingi|Desa Koto Baru]], [[Singingi Hilir, Kuantan Singingi|Kecamatan Singingi Hilir]], [[Kabupaten Kuantan Singingi]].
#Satu buah lokomotif tipe [[Lokomotif C33|C33]] yang relatif utuh berada di [[Silokek, Sijunjung, Sijunjung|Nagari Silokek]], [[Sijunjung, Sijunjung|Kecamatan Sijunjung]], [[Kabupaten Sijunjung]], dan menjadi benda cagar budaya yang dilindungi oleh pemerintah daerah setempat.
# Serta beberapa peninggalan lainnya berupa potongan rel maupun bantalannya.
#Sebuah Lokomotif (kemungkinan B21) ditemukan di dalam sebuah rumah warga. <ref>https://www.youtube.com/watch?v=O9QM07QyLZw&pp=sAQA</ref>
# Serta beberapa peninggalan lainnya berupa potongan rel maupun bantalannya.
 
== Jalur terhubung ==