Universitas Halu Oleo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 18:
| telephone = (0401) 3190105
}}
'''Universitas Haluoleo''', disingkat '''UnHaluUHO''', adalah [[perguruan tinggi]] negeri di [[Kendari]], [[Sulawesi Tenggara]], [[Indonesia]], yang berdiri tahun 1964 sebagai perguruan tinggi swasta filial dari Universitas Hasanuddin Makassar<ref>{{Cite web|url=https://www.uho.ac.id/tentang/sejarah-uho|title=Universitas Halu Oleo|website=www.uho.ac.id|access-date=2019-02-25}}</ref>. Unhol awalnya adalah universitas swasta yang didirikan oleh '''Drs. H. La Ode Manarfa''' dan '''Drs. La Ode Malim'''. Berdasarkan Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 37 tahun 1981 Unhol secara resmi menjadi perguruan tinggi negeri ke 42 di Indonesia, tepatnya pada [[19 Agustus]] [[1981]]. Dalam catatan sejarah Unhol Drs. La Ode Malim merupakan Rektor Unhol pertama. [[Rektor]] [[Unhalu]] berikutnya ketika Unhol menjadi universitas negeri adalah Prof. H. [[Eddy Agussalim Mokodompit]], M.A. yang namanya kemudian diabadikan pada auditorium kampus Universitas Unhalu. Kemudian Universitas Halu Oleo dipimpin oleh Usman Rianse putra berdarah Muna. [[Rektor]] Pada saat ini adalah Prof. Dr. Muh. Zamrun Firihu, S.Si., M.Si., M.Sc.
 
== Sejarah ==