Penggalan kehidupan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Add 1 book for Wikipedia:Pemastian (20210209)) #IABot (v2.0.8) (GreenC bot
Bruh
Baris 1:
{{for|episode [[My Little Pony: Friendship Is Magic]]|Slice of Life (My Little Pony: Friendship Is Magic)}}
 
'''Potongan kehidupan''' atau '''penggalan kehidupan''' ({{lang-en|slice of life}}) menggambarkan penampilan pengalaman sehari-hari dalam seni dan hiburan.<ref>{{cite news|title=Slice of Life|work=The New Oxford American Dictionary|edition=1 |authors=Jewell, Elizabeth J. & Abate, Frank R. (editors)|date={{date|September 2001}}|publisher=Oxford University Press|isbn= 0-19-511227-X}}</ref> Dalam teater, istilah ini merujuk pada [[Naturalisme (teater)|naturalisme]], sementara dalam bahasa sastra istilah itu adalah teknik naratif yang urutan peristiwanya tampaknya berpengaruh dalam kehidupan karakter yang disajikan, sering kali kurang pengembangan pada alur, konflik dan eksposisi, dan memiliki akhir yang terbuka.