Imagine: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Stephensuleeman (bicara | kontrib)
+
Borgxbot (bicara | kontrib)
k Robot: Cosmetic changes
Baris 5:
| from Album = [[Imagine (album)|Imagine]]
| B-side = It's So Hard [AS]<br/>Working Class Hero [Britania]
| Released = {{flagicon|US}} [[11 Oktober]] [[1971]] <br /> {{flagicon|UK}} [[24 Oktober]] [[1975]]
| Format = [[piringan hitam]] 7 inci
| Recorded = 1971
Baris 14:
| Producer = [[Phil Spector]], [[John Lennon]] [[Adam McCabe]] dan [[Yoko Ono]]
| Certification =
| Last single = "[[Power to the People (song)|Power to the People]]"<br />(1971)
| This single = "Imagine"/"[[It's So Hard]]"<br />('''USA''', 1971)
| Next single = "[[Happy Xmas (War is Over)]]"/"Listen, the Snow is Falling"<br />(1971)
| Misc ={{Extra chronology 2
| Artist =
Baris 29:
Pada 2004, majalah ''[[Rolling Stone]]'' memilih "Imagine" sebagai [[Daftar 500 Lagu Terbaik Sepanjang Masa Menurut Rolling Stone|lagu ketiga terbaik sepanjang masa]].<ref>[http://www.rollingstone.com/news/coverstory/500songs The RS 500 Greatest Songs of All Time], Rolling Stone. Diakses apda [[2 Desember]] [[2006]].</ref> Bekas [[Presiden Amerika Serikat|presiden AS]] [[Jimmy Carter]] mengatakan, "Di banyak negara di seluruh dunia — saya dan istri saya telah mengunjungi sekitar 125 negara — kita dapat mendengar lagu John Lennon 'Imagine' dimainkan hampir sama seringnya dengan lagu kebangsaan."<ref>[http://www.npr.org/templates/story/story.php?storyId=6439233 Carter helps monitor Nicaragua presidential election], Debbie Elliott. Diakses pada [[3 Desember]] [[2006]].</ref>
 
Dalam buku ''Lennon in America'', karya [[Geoffrey Giuliano]], Lennon berkomentar bahwa lagu ini adalah "sebuah lagu [[Kritik terhadap agama|anti agama]], [[Anti nasionalisme|anti nasionalistis]], [[Konvensi (norma)|anti konvensional]], [[Anti kapitalisme|anti kapitalistis]], tetapi karena kata-katanya diperhalus, lagu ini dapat diterima."<ref>[http://www.rollingstone.com/artists/johnlennon/articles/story/8898300/lennon_lives_forever Lennon Lives Forever: John Lennon], Rolling Stone. Diakses pada [[2 Desember]] [[2006]].</ref>
Lennon juga melukiskannya sebagai "praktis sebuah [[Manifesto Komunis]]".<ref>[http://www.rollingstone.com/news/story/6595848/imagine Rolling Stone]</ref>
 
Liriknya diduga diilhami oleh harapan-harapan Lennon akan dunia yang lebih damai, meskipun asal-usulnya tidak dapat diketahui dengan pasti. Pada 1963 Lennon mengarang lirik lagu "[[I'll Get You]]" dengan kata-kata pembukaan, "Imagine I'm in love with you, it's easy cause I know" (Bayangkan aku jatuh cinta padamu, mudah bukan, karena aku tahu itu). Bait pertama lagu "Imagine" kelihatannya merupakan pengolahan kembali kata-kata ini. Namun refrain lagu “Imagine” mungkin sebagian diilhami oleh puisi [[Yoko Ono]], sebagai reaksi terhadap masa kanak-kanaknya di [[Jepang]] di masa [[Perang Dunia II]]. Menurut ''[[The Guardian (Britania)|The Guardian]]'', versi-versi paling awal dari refrain lagu ini dapat ditemukan dalam buku Ono, ''Grapefruit'' ([[1965]]). Di situ ia menulis kata-kata seperti, "imagine a raindrop" (“bayangkan tetes hujan yang jatuh”) dan "imagine the clouds dripping" (“bayangkan awan-awan menetes”)<ref>[http://arts.guardian.co.uk/features/story/0,,1505281,00.html Age becomes her], The Guardian. Diakses [[3 Desember]] [[2006]].</ref>
 
== Komposisi dan pesan liriknya ==
Berikut ini adalah kutipan kata-kata John Lennon tentang pesan "Imagine", ketika diwawancarai oleh David Sheff untuk majalah [[Playboy]] pada 1980:
 
: '''Sheff:''' Di album yang baru, anda menutup dengan lagu "Hard Times Are Over (For a While)". Mengapa? <br /> '''Lennon:''' Itu bukan pesan baru: "Give Peace a Chance" (Berikan kesempatan bagi perdamaian)— kami bukannya ngawur, tapi Cuma mengatakan, "Give it a chance" (“Berikanlah kesempatan [kepada perdamaian]. Dengan "Imagine," kami mengatakan, "Dapatkah anda membayangkan dunia tanpa negara atau agama?" Ini pesan yang sama berulang-ulang. Dan pesannya positif.<ref>[http://members.tripod.com/~taz4158/playboy.html Playboy Interview: John Lennon and Yoko Ono], David Sheff. Diakses [[3 Desember]] [[2006]].</ref>
 
Yoko Ono mengatakan bahwa isi lirik dari "Imagine" adalah "persis apa yang John yakini — bahwa kita semua adalah satu negara, satu dunia, satu bangsa. Ia ingin menyebarkan pesan itu."<ref>[http://www.rollingstone.com/news/story/6595848/imagine Imagine], Rolling Stone. Diakses [[3 Desember]] [[2006]].</ref>
 
 
[[Kategori:Singel tahun 1971]]