Eurofighter Typhoon: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Reindra (bicara | kontrib)
k Sejarah Pengembangan
Reindra (bicara | kontrib)
k Pengadaan, produksi, dan biaya
Baris 141:
=== Pengadaan, produksi, dan biaya ===
Kontrak produksi pertama ditandatangani pada 30 Januari 1998 antara Eurofighter GmbH, Eurojet, dan NETMA.<ref name="BBC" /> Keseluruhan pengadaannya adalah sebagai berikut: Britania Raya 232, Jerman 180, Italia 121, dan Spanyol 87. Pengerjaannya dijatah menurut pembelian: BAe (37,42%), DASA (29,03%), Aeritalia (19,52%), dan CASA (14,03%).
 
Pada tanggal 2 September 1998, sebuah upacara pemberian nama diselenggarakan di [[Bandar udara Farnborough|Farnborough]], Britania Raya. Sejak itulah nama '''Typhoon''' resmi digunakan, mulanya hanya untuk pesawat ekspor. Nama Typhoon melanjutkan tema badai yang diawali oleh [[Panavia Tornado]]. Dilaporkan bahwa nama ini ditentang oleh Jerman; [[Hawker Typhoon]] adalah pesawat tempur-pengebom yang digunakan oleh Angkatan Udara Britania Raya pada [[Perang Dunia II]] untuk menyerang target-target di Jerman.<ref name="NAMING" /> Nama "Spitfire II" (setelah pesawat tempur Britania pada Perang Dunia II, [[Supermarine Spitfire]]) juga dipertimbangkan dan ditolak juga dengan alasan serupa ketika program pengembangan mulai dirintis.<ref name="SPITFIRE" /> Pada bulan September 1998, kontrak ditandatangani untuk pembuatan 148 pesawat Tranche{{nbsp}}1 dan pembelian jangka panjang untuk pesawat Tranche{{nbsp}}2.<ref name="CON98" /> Pada bulan Maret 2008, pesawat terakhir Tranche{{nbsp}}1 dikirimkan kepada Angkatan Udara Jerman.<ref name="holm" /> Pada tanggal 21 Oktober 2008, dua pertama dari 91 pesawat Tranche{{nbsp}}2 untuk Angkatan Udara Britania Raya, dikirimkan ke [[Pangkalan Udara Coningsby]].<ref name="RAFt1" />
 
== Desain ==