Cek: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
Maulana.AN (bicara | kontrib)
k Penambahan referensi
Baris 1:
'''Cek''' adalah surat yang berisi perintah tidak bersyarat oleh penerbit kepada [[bank]] yang memelihara rekening giro penerbit untuk membayarkan suatu jumlah uang tertentu kepada pemegang atau pembawa.<ref> {{cite book|title= Sistem Pembayaran dan Neraca Pembayaran Internasional|author= Dr. Mahyus Ekananda|pages= 12-13|url= http://repository.ut.ac.id/3979/1/ESPA4420-M1.pdf}} </ref>
'''Cek''' adalah perintah tertulis [[nasabah]] kepada [[bank]] untuk menarik dananya sejumlah tertentu atas namanya atau atas unjuk.
 
== Sejarah ==
Baris 34:
== Penggunaan ==
Cek merupakan salah satu sarana yang digunakan untuk menarik atau mengambil uang direkening giro. Fungsi lain dari cek adalah sebagai alat untuk melakukan pembayaran.
 
== Referensi ==
{{reflist}}
 
== Lihat pula ==