Peternakan bulu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 13:
Rakun, berang-berang, anjing laut dan beruang juga termasuk hewan yang di eksploitasi untuk diambil rambut atau bulunya. Hewan yang memiliki ukuran tubuh yang lebih besar cenderung memiliki rambut yang lebih banyak. Rambut yang lebih banyak tersebut tentu akan memberikan lebih banyak keuntungan juga bagi para peternak rambut. Akan tetapi rambut yang didapatkan dari hewan seperti beruang lebih sering disebut "rambut liar", karena hewan-hewan tersebut tidak dibudidayakan, melainkan diburu.
 
== Dampak terhadap lingkungan ==
 
=== Pencemaran lingkungan sekitar ===
Baris 23:
Berdasarkan laporan dari Universitas Acadia yang dirilis oleh Departemen Lingkungan provinsi pada 2012, peternakan rambut hewan (Mink) kemungkinan besar menjadi sumber utama penyebab masalah kualitas air yang ada di sembilan danau Nova Scotia bagian barat, Kanada.<ref>{{Cite web|url=https://www.cbc.ca/news/canada/nova-scotia/mink-farms-likely-polluted-lakes-study-finds-1.1238053|title=Mink farms likely polluted lakes, study finds|last=|first=|date=|website=www.cbc.ca|access-date=04-08-2020}}</ref><ref>{{Cite web|url=https://www.furfreealliance.com/wp-content/uploads/2018/02/2011-Mink-Industry-and-Lakes-in-Nova-Scotia.pdf|title=The impacts of the mink industry on freshwater lakes in Nova Scotia : An overview of concerns|last=|first=|date=|website=www.furfreealliance.com|access-date=04-08-2020}}</ref> Menurut laporan oleh Mike Brylinsky dari Acadia Center for Estuarine Research, survei kualitas air yang dilakukan antara 2008 dan 2012 menunjukkan danau di DAS mengalami degradasi serius.<ref name=":0" />
 
==== Hilangnya keanekaragaman hayati ====
Perdagangan rambut atau bulu hewan memiliki dampak parah terhadap keanekaragaman hayati dan dapat mengakibatkan spesies hewan menjadi langka atau bahkan punah.<ref>{{Cite web|url=https://www.furfreealliance.com/impact-on-biodiversity/|title=Impact on biodiversity|website=Fur Free Alliance|language=en-CA|access-date=2020-08-04}}</ref><ref>{{Cite web|url=https://www.furfreealliance.com/wp-content/uploads/2019/06/Impact-on-biodiversity-1.pdf|title=IMPACT ON BIODIVERSITY|last=|first=|date=|website=www.furfreealliance.com|access-date=04-08-2020}}</ref>
 
=== Risiko kesehatan =bagi manusia ==
Setelah seekor hewan dikuliti (diambil rambutnya), kulit tersebut harus dirawat dengan dengan prosedur yang benar untuk mencegahnya membusuk.<ref>{{Cite web|url=https://www.furfreealliance.com/toxic-fur/|title=Toxic fur|website=Fur Free Alliance|language=en-CA|access-date=2020-08-04}}</ref> Cara perawatan kulit hewan pada umumnya menggunakan bahan-bahan kimia, termasuk penggunaan [[formaldehyde]], kromium, dan amonia untuk mencegah rambut hewan mengalami [[biodegradasi]].<ref>{{Cite web|url=https://www.cancer.gov/about-cancer/causes-prevention/risk/substances/formaldehyde/formaldehyde-fact-sheet|title=Formaldehyde and Cancer Risk - National Cancer Institute|date=2011-06-10|website=www.cancer.gov|language=en|access-date=2020-08-04}}</ref><ref>{{Cite web|url=https://www.atsdr.cdc.gov/toxfaqs/tf.asp?id=61&tid=17|title=ATSDR - ToxFAQs™: Chromium|website=www.atsdr.cdc.gov|access-date=2020-08-04}}</ref><ref>{{Cite web|url=https://www.furisgreen.com/fur-is-eco-logical/fur-is-biodegradable/|title=Fur is biodegradable|website=Fur is green|language=en-US|access-date=2020-08-04}}</ref>