Stasiun Pare: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 20:
| kord = {{coord|-7.7676023|112.1929246|display=inline, title}}
}}
'''Stasiun Pare (PE)''' merupakan sebuah stasiun nonaktif yang terletak di [[Pare, Pare, Kediri]]. Stasiun ini terletakberada di [[jalur kereta api Jombang–Kediri]] yang sudah tidak aktif. Bekas stasiun ini berlokasi di Jalan PBPanglima Besar Sudirman dan berdiri persis di depan Mapolres Kediri. Saat ini bekas Stasiun Pare telah menjadi warung [[sate kambing]] dan [[gulai]].
 
Stasiun ini merupakan stasiun kelas besar dan merupakan stasiun pusat bagi [[Kediri Stoomtram Maatschappij]] sehingga dilengkapi dengan [[Depot lokomotif|depo lokomotif]] dan [[Balai Yasa]], tetapi sayangnya depo itu sudah dibongkar dan dimanfaatkan menjadi sebuah bengkel.