Pembukaan Makkah: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Membalikkan revisi 16789056 oleh 112.215.174.135 (bicara)
Tag: Pembatalan
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 18:
|}}
{{Pertempuran Muhammad}}
'''Pembebasan Mekkah''' ([[bahasa Arab]]: '''فتح مكة''', ''Fathu Makkah'') merupakan peristiwa yang terjadi pada tahun [[630]] tepatnya pada tanggal 10 Ramadan [[8 Hijriah|8 H]], di mana Nabi [[Muhammad]] beserta 10.000 pasukan bergerak dari [[Madinah]] menuju [[Mekkah]], dan kemudian menguasai Mekkah secara keseluruhan tanpa pertumpahan darah sedikitpun,{{cn}} sekaligus menghancurkan berhala yang ditempatkan di dalam dan sekitar [[Ka'bah]].
 
== Penyebab ==
Pada tahun [[628]], [[Quraisy]] dan Muslim dari Madinah menandatangani [[Perjanjian Hudaibiyyah|Perjanjian Hudaybiyah]]. Meskipun hubungan yang lebih baik terjadi antara Mekkah dan Madinah setelah penandatanganan Perjanjian Hudaybiyah, 10 tahun gencatan senjata dirusak oleh Quraisy, dengan sekutunya Bani Bakr, menyerang [[Bani Khuza'ah]] yang merupakan sekutu Muslim, walaupun sebenarnya yang pertama kali menyerang Bani Bakr adalah Bani Khuza'ah, dan sayang sekali permasalahan tersebut hanya diselesaikan dengan perjanjian elite yang tidak melibatkan akar rumput, sehingga masih menimbulkan dendam
dikalangan Bani Bakr. Pada saat itu musyrikin Quraisy ikut membantu Bani Bakr, padahal berdasarkan kesepakatan damai dalam perjanjian tersebut di mana Bani Khuza'ah telah bergabung ikut dengan [[Muhammad setelah Pembebasan Mekkah|Nabi Muhammad]] dan sejumlah dari mereka telah memeluk islam, sedangkan Bani Bakr bergabung dengan musyrikin Quraisy.
 
Baris 27:
 
== Pemimpin pasukan ==
Tanggal 10 Ramadan [[8 Hijriah|8 H]], Nabi Muhammad beserta 10.000 pasukan bergerak dari Madinah menuju Mekkah, dan kota Madinah diwakilkannya kepada Abu Ruhm Al-Ghifary.
 
Ketika sampai di Dzu Thuwa, Nabi Muhammad membagi pasukannya, yang terdiri dari tiga bagian, masing-masing adalah: