Ular paku: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Mengubah referensi kosong, menggunakan nama referensi untuk menghindari duplikat, lihat FAQ
Baris 6:
 
== Pengenalan ==
Panjang tubuhnya mencapai 1.5 meter. Kepala bagian atas berwarna kecokelatan menyerupai perunggu, sedangkan bagian bawah mulur berwarna kekuningan. Dari hidung hingga belakang mata dihiasi dengan corak tebal berwarna hitam. Tubuh bagian atas berwarna perunggu di sepanjang garis punggungnya. Sisi badannya berwarna hijau pucat atau kuning kehijauan, dengan sebuah garis berwarna kehitaman yang membentang sepanjang sisi badannya. Bagian bawah tubuh berwarna kuning pucat, kadang-kadang juga berwarna kehijauan.<ref name=UJIAN>[http://ularindonesian.blogspot.com/p/dendrelaphis-formosus.html Ular Asli Indonesia: Ular Tali (Dendrelaphis formosus)<!-- Judul yang dihasilkan bot -->]</ref>
 
== Penyebaran dan habitat ==