Bank MNC Internasional: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
LaninBot (bicara | kontrib)
k Menghilangkan spasi sebelum tanda koma dan tanda titik dua
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: LTA sewa jasa VisualEditor-alih
Baris 1:
{{Infobox Company
| company_name = PT Bank MNC Internasional, Tbk
| company_logo = Logo MNC Bank Goldlogo 2015.pngsvg
| company_type = [[Jasa keuangan]]/[[Perusahaan publik|publik]]<br /> {{BEIbej|BABP}}
| founder =
| foundation = [[Jakarta]], [[Indonesia]] (1990) (''sebagai Bank Bumiputera'')
| location = {{flagicon|Indonesia}} [[Jakarta]], [[Indonesia]]
| key_people = [[Eddy Rainal Sinulingga]] {{br}} [[CEO|Presiden Direktur]]
| parent = [[MNC Financial Services]]
| owner = Bank Bumiputera (1990-2009), Bank ICB Bumiputera (2009-2014), MNC Bank/Bank MNC Internasional (2014-sekarang)
| slogan =
| revenue =
| net_income =
| homepage = [http://www.mncbank.co.id www.mncbank.co.id]
}}
'''Bank MNC Internasional''' (dikenal dengan merek '''MNC Bank''', pernah bernama '''Bank Bumiputera''' pada tahun 1990-2009 dan '''Bank ICB Bumiputera''' pada tahun 2009-2014, {{BEIbej|BABP}}) adalah adalah [[perusahaan]] [[Indonesia]] yang berbentuk [[perseroan terbatas]] dan bergerak di bidang jasa keuangan [[bank|perbankan]]. Bank ini didirikan pada tanggal 31 Juli 1989 sebagai bank umum dengan nama Bank Bumiputera oleh [[Bumi Putera 1912|AJB Bumiputera 1912]], perusahaan asuransi tertua di Indonesia.
 
== Sejarah ==
Pada tahun 2002, Bank Bumiputera ''go public'' dan mendaftarkan sahamnya di [[Bursa Efek Indonesia]] dengan kode saham "BABP". Selama tahun 2004-2007 setelah terjadinya beberapa perpindahan saham, ICB Financial Group Holdings (ICBFGH), group usaha dari beberapa bank dengan operasional global di 14 negara, menjadi pemegang saham mayoritas. Pada tahun 2009, Bank Bumiputera secara resmi berubah nama menjadi Bank ICB Bumiputera dengan logo dan identitas korporasi baru.
 
Bank ICB Bumiputera mendapatkan penghargaan dan pengakuan seperti Trusted Company on Corporate Governance Perception Index pada tahun 2010, the Most Attractive Bank dari majalah [[Warta Ekonomi]] pada tahun 2011.
 
[[MNC Kapital Indonesia|PT MNC Kapital Indonesia Tbk]] mulai mengakuisisi saham ICB Bumiputera di bulan Maret 2014 dan meningkatkan jumlah kepemilikan menjadi 35,08% per 31 Agustus 2014. Pada tanggal 22 Juli 2014, [[Otoritas Jasa Keuangan]] (OJK) menetapkan bahwa MNC Kapital Indonesia telah lulus uji kelayakan dan kepatutan dan mendapatkan persetujuan untuk menjadi pemegang saham pengendali di Bank ICB Bumiputera. Bank ICB Bumiputera menyelesaikan Penawaran Umum Terbatas III dalam rangka penerbitan Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (HMETD) di bulan Agustus 2014 dan berhasil mendapatkan dana sebesar Rp805 milyar. Setelahnya, kategori Bank ICB Bumiputera meningkat dari Buku 1 (ekuitas kurang dari Rp1 triliun) menjadi Buku 2 (ekuitas antara Rp1 triliun tetapi kurang dari Rp5 triliun). Pada tanggal 15 Oktober 2014, OJK menyetujui pergantian nama PT Bank ICB Bumiputera Tbk menjadi PT Bank MNC Internasional Tbk.<ref>[http://finance.detik.com/read/2014/10/27/161824/2730973/5/icb-bumiputera-ganti-nama-jadi-bank-mnc ICB Bumiputera Ganti Nama Jadi Bank MNC]</ref>
 
== Bidang usaha ==
Produk dan layanan MNC Bank siap dinikmati oleh seluruh segmen nasabah dari bisnis hingga consumer. Adapun jenis layanan yang disediakan oleh MNC Bank antara lain :<ref>Jenis Layanan MNC Bank /www.mncbank.co.id</ref>
 
=== Tabungan dan deposito ===
Baris 38:
=== [[Kartu kredit]] ===
==== Platinum ====
Pelayanan yang didapatkan : Perlakuan khusus (privilege) untuk produk-produk MNC Group, Fleksibel dalam pembayaran produk-produk MNC Group, Gratis iuran tahunan pertama, Bunga 2,95 % / Month, Cash Loan Offering melalui telepon, Installment Program, Credit Protection, Airport Executive Lounge, Travel Insurance
 
==== Reguler ====
Pelayanan yang didapatkan : Perlakuan khusus (privilege) untuk produk-produk MNC Group, Fleksibel dalam pembayaran produk-produk MNC Group, Gratis iuran tahunan 1 tahun pertama, Bunga 2,95 % / Month, Cash Loan offering melalui telefon, Installment Program, Credit Protection.<ref>Kartu Kredit MNC / http://mncbank.co.id/produk-cc-platinum.php</ref>
 
=== Pinjaman komersial ===
Baris 58:
==== Foreign Exchange (Forex) ====
Merupakan transaksi pertukaran dua mata uang yang berbeda dengan kurs dan tanggal penyerahan yang telah disepakati.
Jenis-jenis transaksi Forex :Today (TOD), tanggal transaksi dan tanggal penyerahan pada hari yang sama, Tomorrow (TOM), tanggal penyerahan pada 1 (satu) hari kerja berikut setelah tanggal transaksi, SPOT, tanggal penyerahan pada 2 (dua) hari kerja berikut setelah tanggal transaksi, FORWARD, tanggal penyerahan lebih dari 2 (dua) hari kerja berikut setelah tanggal transaksi, SWAP, gabungan antara dua transaksi beli dan jual atau jual dan beli.
==== Retail Bond ====
Merupakan transaksi penjualan atau pembelian surat berharga secara ritel dengan minimum transaksi IDR 100 juta atau USD 10 ribu. Dengan bertransaksi Retail Bond, nasabah dimungkinkan untuk mendapatkan return yang lebih tinggi berupa interest dan capital gain.<ref>Teasury / http://mncbank.co.id/produk-treasury-forex.php</ref>
Baris 96:
Layanan pembayaran pajak dan layanan deklarasi impor untuk importir agar dapat memperoleh izin di pelabuhan atau bandara.
==== Bank Garansi dan Standby LC ====
MNC Bank memberikan pelayanan untuk pembukaan Bank Garansi sesuai dengan permintaan nasabah dalam rangka memberikan jaminan kepada pihak ketiga sesuai jenisnya seperti :
* Jaminan Tender yang diterbitkan dalam rangka memenuhi persyaratan dalam mengikuti tender / lelang.
* Jaminan Pelaksanaan, untuk memproteksi penerima Bank Garansi atas terjadinya risiko no performane dan risiko keuangan jika kontrakfor wanprestasi terhadap pelaksanaan kontrak.
Baris 107:
=== Tarif dan jasa ===
==== Pembayaran Tagihan ====
Pembayaran tagihan kini dapat dilakukan dengan mudah di MNC Bank antara lain : Listrik (PLN), Telepon (Telkom), PBB P2 DKI Jakarta, Pajak (PPN, PPh, Pajak Ekspor & Impor), PAM BSD, PAM Aetra.
Permbayaran tagihan Telkom (pasca bayar) dan PLN (pasca bayar) dapat dilakukan melalui counter teller dan ATM MNC Bank. Pembayaran pajak dengan sistem MPN (Modul Penerimaan Negara) secara on line meliputi Pajak Pertambahan Nilai (PPN), Pajak Penghasilan (PPh), Pajak Ekspor & Impor, dll dapat dilakukan di counter teller baik bagi nasabah maupun non-nasabah.
Sesuai dengan komitmen kami yang senantiasa berupaya untuk memenuhi berbagai kebutuhan jasa keuangan para nasabah, mulai bulan Mei 2014 kami telah dipercaya oleh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta untuk menjadi bank persepsi pembayaran PBB - P2 wilayah Provinsi DKI Jakarta. Selain PBB-P2 DKI Jakarta, melalui aplikasi web payment kami kini dapat melayani pembayaran PAM BSD dan PAM Aetra.<ref>Tarif dan Jasa / http://mncbank.co.id/produk-bayar-tagihan.php</ref>
Baris 116:
Berkas:ICB Bumiputera.png|Logo ICB Bumiputera (2009-2014)
Berkas:MNC Bank.png|Logo MNC Bank (15 Oktober 2014-19 Mei 2015)
Berkas:MNC Bank logo 2015.svg|Logo MNC Bank (20 Mei 2015-31 Mei 2018sekarang)
Berkas:Logo MNC Bank Gold.png|Logo MNC Bank (31 Mei 2018-sekarang)
</gallery>
 
== Struktur organisasi ==
=== Dewan Komisaris ===
* Presiden Komisaris merangkap Komisaris Independen: Dato Mat Amir bin Jaffar <ref>struktur organisasi mnc bank / www.mncbank.co.id</ref>
* Komisaris Independen: Bambang Ratmanto
* Komisaris: Purnadi Harjono
* Komisaris: Lim Teng Liat
=== Direksi ===
* Presiden Direktur: MahdanBenny Purnomo
* Direktur: Benny Helman
* Direktur: Nerfita Primasari