Pemberontakan Kronstadt: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ishaq1917 (bicara | kontrib)
penambahan konten
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
k ←Suntingan Ishaq1917 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh AABot
Tag: Pengembalian
Baris 8:
|casus=Ketidakpuasan atas kebijakan ekonomi [[Perang Komunisme]]
|territory=
|result= Kemenangan PemberontakBolshevik; Bolshevik Meninggalkan Daerahpemberontakan Kronstadtdipadamkan
|combatant1=[[Berkas:Anarchist flag.svg|25px]] Pasukan [[Armada Baltik]] Rusia<br/>
[[Berkas:Anarchist flag.svg|25px]] Warga sipil [[Kronstadt]] yang dipersenjatai
Baris 20:
|casualties2=Serangan kedua: 527–1.412; tidak termasuk serangan pertama.
}}
'''Pemberontakan Kronstadt''' ({{lang-ru|Кронштадтское восстание}}, ''Kronshtadtskoe vosstanie'') adalah pemberontakan besar yang tidak berhasil dilakukan oleh Kaum [[Anarkispemberontakan sayap kiri melawan Bolshevik|kaum anarkissayap kiri melawan Bolshevik]] pada masa-masa akhir [[Perang Saudara Rusia]]. Pemberontakan yang dipimpin oleh [[Stepan Petrichenko]]<ref name="Guttridge2006">{{cite book|author=Leonard F. Guttridge|title=Mutiny: A History of Naval Insurrection|url=http://books.google.com/books?id=Hk9-IMRGtbcC&pg=PA174|date=1 Agustus 2006|publisher=Naval Institute Press|isbn=978-1-59114-348-2|page=174}}</ref> dengan melibatkan pasukan angkatan laut, prajurit, dan warga sipil Rusia ini merupakan salah satu alasan bagi [[Vladimir Lenin]] dan [[Partai Komunis Uni Soviet|Partai Komunis]] untuk melepaskanmelonggarkan kendalinya atas wilayahperekonomian KronstadtRusia dengan menerapkan [[Kebijakan Ekonomi Baru]].<ref name="Phillips2000">{{cite book|author=Steve Phillips|title=Lenin and the Russian Revolution|url=http://books.google.com/books?id=_na0zfdhKQMC&pg=PA56|year=2000|publisher=Heinemann|isbn=978-0-435-32719-4|page=56}}</ref><ref name="the new cambridge modern history. volume xii">{{cite book|title=The New Cambridge Modern History. Volume XII|url=http://books.google.com/books?id=LLg8AAAAIAAJ&pg=PA448|publisher=CUP Archive|page=448|id=GGKEY:Q5W2KNWHCQB}}</ref>
 
Pemberontakan yang berlangsung pada tanggal [[7 Maret|7]]–[[17 Maret]] [[1921]] ini bermula di [[Kronstadt]], benteng Angkatan Laut Rusia di [[Pulau Kotlin]] di kawasan [[Teluk Finlandia]] yang berperan sebagai pangkalan [[Armada Baltik]] Rusia sekaligus pos penjagaan lalu lintas kapal menuju [[Saint Petersburg|Petrograd]] yang masih 55 kilometer jauhnya.