Tahun Baru Hijriah: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Bebasnama (bicara | kontrib)
Perbaikan tata bahasa
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 2:
{{distinguish|text=[[Nowruz]], tahun baru dalam tarikh Hijriyah matahari}}
{{Infobox holiday
|holiday_name = '''Tahun Baru HijriyahHijriah'''
|image = Islamic New Year celebration (4453839979).jpg
|type = Muslim
|caption = Perayaan Tahun Baru HijriyahHijriah di [[:en:Nawa-I-Barakzayi|Nawa-I-Barakzayi]], [[AfghanistanAfganistan]] (2010)
|observedby = [[Muslim]]
|official_name = {{Script/Arabic|رأس السنة الهجرية}}<br>''Raʼs al-Sanah al-Hijrīyah''
|nickname = Tahun Baru Islam, Tahun Baru Arab
|begins = [[matahari terbenam]], hari terakhir dari bulan [[ZulhijjahZulhijah]]–1 [[MuharramMuharam]]
|ends = [[senja]], 1 [[MuharramMuharam]]
|observances = * Ibadah awal tahun
* [[Taubat|Bertaubat]]
Baris 23:
}}
 
'''Tahun Baru HijriyahHijriah''' atau '''Tahun Baru Islam''' merupakan suatu hari yang penting bagi umat [[Islam]] karena menandai peristiwa penting yang terjadi dalam sejarah Islam yaitu memperingati peng[[hijrahHijrah|penghijrahan]]an Nabi [[Muhammad]] saw. dari Kota [[Mekkah|Makkah]] ke [[Madinah]] pada tahun [[622]] Masehi. Peristiwa bersejarah itu terjadi pada [[1 Muharram|1 Muharam]] tahun baru bagi [[kalender Hijriyah|Kalender Hijriah]]. Namun, Tahun Hijrah Rasulullah SAW dari MekahMakkah ke Madinah itu diambil sebagai awal perhitungan bagi kalenderKalender HijriyahHijriah.
 
Kalender HijriyahHijriah secara resmi belum dimulai ketika zaman Rasulullah S.A.W. Kalender ini hanya dimulai pada zaman [[Khalifah ArrasyidinAr-Rasyidin]] kedua yaitu [[Umar bin Khattab|Umar al-Faruq R.A.]] Ada beberapa saran dari para sahabat untuk penetapan tanggal bagi Madinah ketika itu, ada yang mengusulkan tahun Islam dimulai ketika kelahiran Nabi Muhammad SAWsaw., ada yang mengusulkan awal tanggal Islam ditetapkan pada hari Rasulullah diangkat sebagai nabi dan rasul tetapi pandangan yang menyarankan awal tanggal Islam pada tanggal hijrah Nabi SAWsaw.
 
Penetapan ini adalah untuk mengenangkan betapa pentingnya tanggal hijrah yang menjadi perubahan paradigma dalam sejarah agama Islam yang mana pertama kali dalam sejarah Islam seorang nabi dan rasul membentuk pemerintah dengan segala kesulitan dan berhasil membuat hubungan diplomatik dengan beberapa negara serta menyampaikan dakwah Islam secara global sehingga Islam tersebar ke merata dunia.