1000BaseT: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 7:
Meskipun begitu, 1000BaseT menggunakan teknologi transmisi full-duplex sehingga mengizinkan setiap pasang kabel untuk memperoleh dan mengirimkan data secara simultan, hingga kecepatan 250 Megabit per detik. Karena empat pasang kabel digunakan, maka hasilnya adalah 4×250 Megabit per detik= 1000 Megabit per detik atau 1 Gigabit per detik. Meski setiap pasang kabel hanya dapat membawa 250 Megabit per detik, pensinyalan yang terjadi di dalam kabel hanya berkisar pada 125 Megabit per detik. Hal ini dapat terjadi, mengingat 1000BaseT menggunakan (PAM) lima tingkat sebagai mekanisme pengodean jalur (''line coding''), yang dapat mengodekan dua bit informasi untuk setiap sinyal pulsa. Alasan mengapa hal ini dilakukan adalah karena kabel Cat5 hanya dapat bekerja hingga 125 .
== Standardisasi ==
1000BaseT telah distandardisasi oleh IEEE di bawah spesifikasi IEEE 802.3ab semenjak Juni 1999. Spesifikasi ini menyebutkan implementasi fitur "automatic link negotiation", yang mampu melakukan negosiasi kecepatan jaringan dan teknologi transmisi (''[[full-duplex]]'' atau ''[[half-duplex]]'') secara otomatis.
 
== Implementasi ==