Indonesia Corruption Watch: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ciko (bicara | kontrib)
k kategori
k hapus misi-visi; info duplikat disimpan, buang {[stub}}
Baris 1:
'''Indonesia Corruption Watch''' atau disingkat '''ICW''' adalah sebuah [[organisasi non-pemerintah]] (NGO) yang mempunyai misi untuk mengawasi dan melaporkan kepada publik mengenai aksi [[korupsi]] yang terjadi di [[Indonesia]].
 
Organisasi ini dibentuk melalui ide-ide dari beberapa figur publik dan aktivis NGO pada tanggal [[21 Juni]] [[1998]]. Ketuanya saat ini adalah [[Teten Masduki]].
<!-- INFORMASI DUPLIKAT
 
ICW adalah lembaga nirlaba yang terdiri dari sekumpulan orang yang memiliki komitmen untuk memberantas korupsi melalui usaha-usaha pemberdayaan rakyat untuk terlibat/berpartisipasi aktif melakukan perlawanan terhadap praktek korupsi. ICW lahir di Jakarta pada tanggal 21 Juni 1998 di tengah-tengah gerakan reformasi yang menghendaki pemerintahan pasca Soeharto yang demokratis, bersih dan bebas korupsi.
-->
 
Visi ICW :
Menguatnya posisi tawar rakyat untuk mengontrol negara dan turut serta dalam keputusan untuk mewujudkan tata kelola pemerintahan yang demokratis, bebas dari korupsi, berkeadilan ekonomi, sosial, serta jender.
 
Misi ICW adalah memberdayakan rakyat dalam:
 
1. Memperjuangkan terwujudnya sistem politik, hukum, ekonomi dan birokrasi yang bersih dari korupsi dan berlandaskan keadilan sosial dan jender.
2. Memperkuat partisipasi rakyat dalam proses pengambilan dan pengawasan kebijakan publik.
 
 
==Lihat pula==
*[[KPK]]
Baris 19 ⟶ 10:
 
==Pranala luar==
*{{id}} [http://www.antikorupsi.org Situs resmi]
 
{{stub}}
[[kategori:Organisasi di Indonesia]]