Gerbong: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
RaFaDa20631 (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
RaFaDa20631 (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Berkas:Scuol_Tarasp_RhB_5507.jpg|jmpl| Gerbong tertutup milik RhB di [[Swiss]] ]]
[[Berkas:Commonwealth_Oil_Corporation_goods_wagon_from_The_Powerhouse_Museum.jpg|ka|jmpl| Gerbong milik Commonwealth Oil Corporation di Australia ]]
'''Gerbong'''<ref>The [[International Union of Railways]] uses both "goods wagon" and "freight wagon" in its official documentation.</ref> adalah sarana perkeretaapian tak berpenggerak yang dioperasikan untuk angkutan [[Kargo|barang]] . Gerbong dijalankan menurut jenis barang yang hendak diangkut, tetapi semua gerbong dalam satu perusahaan biasanya memiliki standar yang sama pada tiap komponen misalnya alat perangkai dan kelengkapan lain, seperti selang rem angin, memungkinkan berbagai jenis gerbong untuk dirangkai menjadi [[kereta api]]. Untuk identifikasi, gerbong biasanya memiliki tanda pengenal seperti kode UIC atau di Amerika Utara, markah laporan serta nomor serinya.
 
== Pengembangan ==
Baris 48:
 
* Gerbong inspeksi atau penolong yang digunakan oleh perusahaan untuk keperluan internal.
* Gerbong feri dengan ruang bebas lebih kecil di [[Britania Raya]], yang diklasifikasikan dengan huruf kecil ''f'' .
* gerbong datar Kelas UIC '''O''', yang diperlengkapi dengan sisi samping yang dapat dilipat dan dapat diubah-ubah menjadi gerbong datar maupun gerbong terbuka, sangat jarang dibuat.
* Gerbong mineral