Penyaringan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Borgx (bicara | kontrib)
k memindahkan Kristalisasi ke Filtrasi: isi adalah tentang filtrasi
Borgx (bicara | kontrib)
k {{rapikan}}
Baris 1:
{{rapikan}}
FILTRASI
 
Baris 16 ⟶ 17:
 
Penyaring dibagi ke dalam tiga golongan utama, yaitu penyaring kue (cake), penyaring penjernihan (clarifying), dan penyaring aliran silang (crossflow). Penyaring kue memisahkan padatan dengan jumlah relatif besar sebagai suatu kue kristal atau lumpur, sebagaimana terlihat dalam Gb. 30.4.a. Seringkali penyaring ini dilengkapi peralatan untuk membersihkan kue dan untuk membersihkan cairan dari padatan sebelum dibuang. Penyaring penjernihan membersihkan sejumlah kecil padatan dari suatu gas atau percikan cairan jernih semisal minuman. Partikel padat terperangkap didalam medium penyaring (Gb. 30.4.b) atau di atas permukaan luarnya. Penyaring penjernihan berbeda dengan saringan biasa, yaitu memiliki diameter pori medium penyaring lebih besar dari partikel yang akan disingkirkan. Di dalam penyaring aliran silang, umpan suspensi mengalir dengan tekanan tertentu di atas medium penyaring (Gb. 30.4.c). Lapisan tipis dari padatan dapat terbentuk di atas medium permukaan, tetapi kecepatan cairan yang tinggi mencegah terbentuknya lapisan. Medium penyaring adalah membran keramik, logam, atau polimer dengan pori yang cukup kecil untuk menahan sebagian besar partikel tersuspensi. Sebagian cairan mengalir melalui medium sebagai filtrat yang jernih, meninggalkan suspensi pekatnya. Pembahasan selanjutnya, suatu penyaring ultra, unit aliran silang berisi membran dengan pori yang sangat kecil, digunakan untuk memisahkan dan memekatkan partikel koloid dan molekul besar.
 
[[Kategori:Proses pemisahan]]
[[Kategori:Kimia analitik]]
[[Kategori:Teknik laboratorium]]
[[Kategori:Uni operasi]]
 
[[ca:Filtració]]
[[cs:Filtrace]]
[[de:Filtration]]
[[el:Διήθηση]]
[[en:Filtration]]
[[es:Filtración]]
[[fr:Filtration]]
[[ko:여과]]
[[it:Filtrazione (chimica)]]
[[he:סינון]]
[[nl:Filtratie]]
[[ja:ろ過]]
[[pl:Filtracja]]
[[ru:Фильтрование]]
[[sr:Филтрација]]
[[uk:Фільтрація]]
[[zh:过滤]]