Sagu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Menolak 3 perubahan teks terakhir dan mengembalikan revisi 13143542 oleh Arifin.wijaya
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
[[Berkas:Sagu lempeng.jpg|thumbjmpl|180px|Sagu dijual dalam bentuk lempeng persegi.]]
'''Sagu''' adalah [[tepung]] atau olahan yang diperoleh dari pemrosesan [[teras batang]] [[rumbia]] atau "pohon sagu" (''Metroxylon sagu'' Rottb.). Tepung sagu memiliki karakteristik fisik yang mirip dengan tepung [[tapioka]]. Dalam resep masakan, tepung sagu yang relatif sulit diperoleh sering diganti dengan tepung tapioka sehingga namanya sering kali dipertukarkan, meskipun kedua tepung ini berbeda.
 
Baris 7:
 
== Pemanenan sagu ==
[[Berkas:Sagu-06 081122-4153 sim.JPG|thumbjmpl|250px|Pati sagu kering]]
Sagu dipanen dengan tahap sebagai berikut:
# Pohon sagu dirubuhkan dan dipotong hingga tersisa batang saja.