Chen Shui-bian: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
{{refimprove}}
Borgxbot (bicara | kontrib)
k Robot: Cosmetic changes
Baris 2:
{{Infobox President
| name = Chen Shui-bian <br /> 陳水扁
| nationality = [[Republik ChinaCina|Republik China (Taiwan)]]
| image = 2007TaipeiInternationalFlowerExhibition ShuibianChen.jpg
| caption =
Baris 24:
}}
 
'''Chen Shui-bian''' ([[Hanzi]]: 陳水扁, [[Hanyu Pinyin|Pinyin]]: Chén Shuǐbiǎn) adalah [[Presiden Republik China|Presiden]] [[Republik ChinaCina]] sejak tahun [[2000]]. Chen Shui-bian lahir pada hari [[Minggu]], [[18 Februari]] [[1951]] di di Desa [[Hsi-chuang]], Kecamatan [[Guantian|Kuan-tien]], [[Kabupaten Tainan]], [[Taiwan]]. Dusun tersebut dihuni hanya beberapa ratus keluarga yang memiliki mata pencaharian utama sebagai petani.
 
== Masa kecil ==
Baris 49:
Hasil pemilu [[18 Maret]] [[2000]] membuat pengendalian kekuasaan dan politik Taiwan berpindah tangan. Di bawah lambang Republik China (Taiwan), Chen Shui-bian dan [[Annette Lu Hsiu-lien]] dilantik sebagai presiden dan wakil presiden Taiwan dalam suatu upacara di kantor kepresidenan di Taipei pada [[20 Mei]] [[2000]]. Ini menandai sebuah era baru pemerintahan Taiwan dan membawa babak baru dalam sejarah Tiongkok sepanjang 5.000 tahun.
 
Pada [[20 Maret]] [[2004]], Taiwan kembali memilih presiden sekaligus sebuah [[referendum]] untuk menyatakan sikap terhadap ancaman [[rudal]] [[Republik Rakyat Tiongkok|RRTCina]] dan pernyataan sikap ketidaktundukan rakyat Taiwan terhadap intimidasi. Situasi semakin menegang saat mendekati pelaksanaan presiden sekaligus sebuah Referendum Nasional.
 
Nyawa Presiden Chen Shui-bian dan Wakil Presiden Annette Lu Hsiu-lien berada di bawah ancaman. Presiden Chen Shui-bian terkena tembakan di Kota Tainan (Taiwan bagian tengah), sedangkan Wakil Presiden Annette Lu Hsiu-lien yang berdiri di sebelahnya tertembak pada kaki kanannya di putaran terakhir masa kampanye. Ia kembali memenangi pemilihan presiden dengan 6.471.970 suara berbanding 6.442.452 suara untuk calon Aliansi Kuomintang pimpinan Lien Chan dengan Partai Rakyat Satu (PFP) pimpinan James Soong Chu-yu.