Peletakan batu pertama: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Akuindo (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Berkas:Hunts Point groundbreaking.jpg|jmpl|Acara peletakan batu pertama untuk [[pasar produksi Hunts Point]], New York City, 1962]]
 
'''Peletakan batu pertama''' adalah sebuah [[acara]] tradisional dalam beberapa budaya yang menselebrasikan hari pertama [[pembangunan]] untuk sebuah [[bangunan]] atau proyek lainnya. Acara semacam itu sering dihadiri oleh para hadirin seperti para [[politikus]] dan peng[[usahapengusaha]]. Batu atau cetakan sebenarnya yang dipakai saat peletakan batu sebenarnya seringkali menjadi batu seremonial khusus yang kemudian disimpan. Informasi komemoratif kemudian diukir pada batu tersebut.
 
Di beberapa tempat, [[rohaniwan]] juga memberikan [[pemberkatan]], terutama jika bangunan tersebut dibangun oleh organisasi gereja atau berafiliasi dengan agama.