Wolfram: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
penambahan konten
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 4:
Wolfram alami yang dijumpai di bumi hampir selalu sebagai senyawa kimia. Ia adalah [[logam langka]] yang keras pada kondisi standar jika tidak bergabung. Ia diidentifikasi sebagai unsur baru pada tahun 1781, dan diisolasi pertama kali pada tahun 1783. [[Bijih]] wolfram yang penting mencakup [[wolframit]] dan [[scheelit]]. Ketahanan [[unsur bebas]]nya luar biasa, terutama fakta bahwa ia memiliki [[titik leleh]] tertinggi di antara seluruh unsur yang ditemukan. Ia meleleh pada {{convert|3422|C|F}}. Massa jenisnya yang tinggi mencapai 19,3 kali massa jenis air, sebanding dengan [[uranium]] dan [[emas]], dan lebih tinggi (sekitar 1,7 kali) daripada [[timbal]].<ref name="daintith">{{cite book |last=Daintith |first=John |title=Facts on File Dictionary of Chemistry |edition=4th |location=New York |publisher=Checkmark Books |date=2005 |isbn=0-8160-5649-8 }}</ref> Wolfram polikristalin adalah bahan yang [[rapuh]]<ref>{{cite book |title=Tungsten: properties, chemistry, technology of the element, alloys, and chemical compounds|first = Erik|last = Lassner|author2=Schubert, Wolf-Dieter | publisher = Springer|date = 1999|isbn = 978-0-306-45053-2|url = https://books.google.com/?id=foLRISkt9gcC&pg=PA20|chapter = low temperature brittleness|pages = 20–21}}</ref><ref>{{cite journal|last1=Gludovatz|first1=B.|last2=Wurster|first2=S.|last3=Weingärtner|first3=T.|last4=Hoffmann|first4=A.|last5=Pippan|first5=R.|title=Influence of impurities on the fracture behavior of tungsten|journal=Philosophical Magazine|date=2011|volume=91|issue=22|pages=3006–3020|doi=10.1080/14786435.2011.558861}}</ref> dan [[Kekerasan|keras]], membuatnya sulit untuk [[Pengolahan logam|diolah]]. Namun, wolfram kristal tunggal yang murni lebih [[Keuletan (fisika)|liat]], dan dapat dipotong menggunakan [[gergaji]] baja keras.<ref name="albert">{{cite book |last=Stwertka |first=Albert |title=A Guide to the elements |edition=2nd |location=New York |publisher=Oxford University Press |date=2002 |isbn=0-19-515026-0 }}</ref>
 
Banyak paduan wolfram mempunyai beragam aplikasi, termasuk filamen [[lampu pijar]], [[tabung sinar-X]] (baik sebagai filamen maupun target), elektrode dalam [[pengelasan WIG]], [[superalloy]], [[vaccum tube]], dan [[Proteksi radiasi|perisai radiasi]]. Kekerasan dan [[massa jenis]] wolfram yang tinggi memberikan aplikasi militer dalam [[proyektil]] penembus. Senyawa wolfram juga sering digunakan sebagai [[katalis]] industri.
 
Wolfram adalah satu-satunya logam dari deret [[Logam transisi|transisi]] ketiga yang diketahui terjadi dalam [[biomolekul]], yang digunakan oleh beberapa spesies bakteri dan [[arkea]]. Ia adalah unsur terberat yang diketahui esensial bagi organisme hidup.<ref>{{cite journal|doi=10.1371/journal.pone.0123378|pmid=25874721|pmc=4395306|year=2015|author1=Koribanics|first1=N. M.|title=Spatial Distribution of an Uranium-Respiring Betaproteobacterium at the Rifle, CO Field Research Site|journal=PLoS ONE|volume=10|issue=4|pages=e0123378|last2=Tuorto|first2=S. J.|last3=Lopez-Chiaffarelli|first3=N.|last4=McGuinness|first4=L. R.|last5=Häggblom|first5=M. M.|last6=Williams|first6=K. H.|last7=Long|first7=P. E.|last8=Kerkhof|first8=L. J.}}</ref> Wolfram mengganggu metabolisme [[molibdenum]] dan [[tembaga]] dan agak toksik untuk kehidupan hewan.<ref>{{cite journal