Pesantren: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
→‎Pesantren salaf: Pesantren Dakwah
Tag: Dikembalikan VisualEditor
k Bot: Perubahan kosmetika
Tag: Dikembalikan PAWS [1.2]
Baris 85:
 
=== Pesantren Dakwah ===
Jenis pesantren yang terakhir ini boleh dikatakan model baru, meskipun baru, hakikatnya justru menyempurnakan tujuan utama pendirian pesantren. Pesantren dengan dengan model dakwah ini merupakan kombinasi kurikulum pesantren salaf yang ditambahkan dengan menghafal Al-Qur'an serta khuruj fi sabilillah untuk mendakwakan ilmu yang didapat di pesantren sebagai praktek terjun ke masyarakat. Jenis pesantren ini mengadopsi cara dakwah Jama'ah Tabligh dengan cara mengajak santri yang sudah memiliki kemampuan untuk memperbaiki diri dan menyampaikan agama kepada masyarakat. Pesantren dengan model ini diawali dari perubahan sistem pesantren "al Fatah" Desa Temboro, Kec. Karas, Kab. Magetan Jawa Timur dan salahsatu pesantren di daerah Payaman, Kab. Magelang Jawa Tengah yangmana kedua pesantren tersebut sebelumnya menganut sistem Salaf.
 
== Modernisasi pesantren ==