Daftar perguruan tinggi Islam negeri di Indonesia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
Sinizam (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{Untuk|perguruan tinggi negeri, swasta (termasuk Islam swasta), dan kedinasan|Daftar perguruan tinggi di Indonesia}}
 
'''Perguruan Tinggi Islam Negeri /[[Perguruan tinggi Islam negeri di Indonesia|PTIN]]''' berada di bawah tanggung jawab [[Kementerian Agama Indonesia|Kementerian Agama]]. Ada tiga jenis perguruan tinggi yang termasuk ke dalam kategori ini, yaitu [[universitas Islam negeri]] (UIN), [[institut agama Islam negeri]] (IAIN), dan [[sekolah tinggi agama Islam negeri]] (STAIN). Saat ini PTAIN berjumlah 58 yang terdiri dari 17 UIN, 34 IAIN, dan 7 STAIN. Penerimaan mahasiswa UIN, IAIN, dan STAIN se-Indonesia dapat dilakukan melalui Seleksi Prestasi Akademik Nasional Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (SPAN PTKIN), [[Umptkin|Ujian Masuk Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (UM PTKIN)]] dan Jalur Mandiri yang diatur oleh perguruan tinggi yang bersangkutan.
 
Berikut adalah daftar UIN, IAIN, dan STAIN se-Indonesia.