Prefektur Aomori: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Perbaikan besar-besaran Prefektur Aomori Part 9
Perbaikan besar-besaran Prefektur Aomori Part Terakhir, Penambahan Gambar.
Baris 156:
 
== Ekonomi ==
[[File:Rosaceae Malus pumila Malus pumila Var domestica Apples Fuji.jpg|thumb|right|Apel Fuji salah satu varietas apel domestik asal prefektur Aomori]]
 
Seperti kebanyakan wilayah [[Tohoku]], daerah Aomori masih tetap didominasi oleh industri tradisional seperti pertanian, kehutanan, dan perikanan.
 
Baris 164 ⟶ 166:
 
=== Festival ===
[[File:Aomori Nebuta AUG 2006 0002.jpg|thumb|right|Festival Aomori Nebuta]]
 
Prefektur Aomori menawarkan berbagai festival sepanjang tahun yang menawarkan berbagai tampilan unik mengenai Jepang utara. [[Musim semi]] terdapat festival bunga [[sakura]] yang dirayakan di seluruh Jepang dengan berkumpul bersama untuk melihat bunga sakura yang mekar. [[Musim panas]] dan [[musim gugur]] ada banyak festival yang berbeda-beda dengan lampu terang, kendaraan hias, tarian, dan musik. [[Musim dingin]] berpusat pada festival salju di mana orang dapat melihat pahatan es dan menikmati masakan Jepang di dalam gubuk es.
 
Baris 199 ⟶ 203:
 
== Transportasi ==
=== BamdarBandar Udara ===
[[File:Aomori airport.jpg|thumb|right|Bandara Internasional Aomori]]
Ada dua bandara yang terletak di Prefektur Aomori. Kedua bandara tersebut relatif kecil, menawarkan penerbangan internasional ke Korea, serta penerbangan domestik.
*[[Bandar Udara Aomori]]
Baris 206 ⟶ 211:
=== Kereta ===
==== Stasiun ====
[[File:Aomori station1.jpg|thumb|right|Stasiun Aomori]]
Stasiun utama berikut berlokasi di Prefektur Aomori.
*[[Stasiun Aomori]]
Baris 297 ⟶ 303:
 
== Pendidikan ==
[[File:Hachinohe-daigaku-seimon.jpg|thumb|right|Universitas Hachinohe]]
*Universitas Aomori Chuo Gakuin
*Universitas Umum Aomori