Boeing 777: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
→‎Catatan: Perbaikan kesalahan ketik, Perbaikan tata bahasa
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Baris 103:
Pesawat ini merupakan pesawat pertama dari Boeing yang menggunakan Glass Cockpit secara menyeluruh. Glass cockpit terkesan jauh lebih rapi dan elegan jika dibandingkan dengan kokpit konvensional. Sistem Glass cockpit ini dipercaya akan menjadi tren bagi pesawat-pesawat baru. Glass Cockpit telah digunakan pada Boeing 737 NG series, [[Boeing 747-400]], [[Boeing 787]] Dreamliner, [[Airbus A330]], [[Airbus A340|A340]], [[Airbus A350|A350]] dan [[Airbus A380|A380]] series.
 
Boeing 777 juga telah mengeluarkan versi cargo.kargo, yaitu versi Boeing 777F (''Freighter''). Pesawat ini menggunakan sistem glass cockpit dan radar versi Honeywell terbaru. Konsumen perdana pesawat ini adalah [[Air France]]. Pesawat ini terbang perdana pada bulan Februari tahun 2010.
[[Berkas:Malaysia Airlines Boeing 777-200ER Bidini.jpg|jmpl|202px|Pesawat yang jatuh sebagai [[Malaysia Airlines Penerbangan 17|MH 17]]]]