Masehi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k ←Suntingan Cendana Nababan (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh Taktiktaktik
Tag: Pengembalian
Baris 1:
[[Berkas:Scriptorium.jpg|jmpl|250px|Ilustrasi [[Dionysius Exiguus]] (atau "Denis Pendek") sedang menghitung penanggalan [[Paskah]] ]]
 
'''Kalender Masehi''' atau '''Anno Domini (AD)''' dalam bahasa Inggris adalah sebutan untuk penanggalan atau penomoran tahun yang digunakan pada [[kalender Julian]] dan [[kalender Gregorian|Gregorian]]. Era kalender ini didasarkan pada tahun tradisional yang dihitung sejak kelahiran [[Yesus dari Nazaret|Yesus Kristus dari Nazaret]]. Masehi dihitung sejak hari tersebut, sedangkan sebelum itu disebut Sebelum Masehi atau SM. Perhitungan tanggal dan bulan pada Kalender Julian disempurnakan pada tahun [[1582]] menjadi [[kalender Gregorian]]. Penanggalan ini kemudian digunakan secara luas di dunia untuk mempermudah [[komunikasi]].
 
Kata '''Masehi''' (disingkat '''M''') dan '''Sebelum Masehi''' (disingkat '''SM''') berasal dari [[bahasa Arab]] (<font size=4>المسيح</font>), yang berarti "yang membasuh," "mengusap" atau "membelai." (lihat pula [[Al-Masih]]). Kata ini dalam terjemahan Alkitab bahasa Arab dipakai untuk istilah [[bahasa Ibrani]] "Mesiah" atau "[[Mesias]]" yang artinya "Yang diurapi".
Baris 8:
 
== Sejarah ==
Awal tahun Masehi merujuk kepada tahun yang dianggap sebagai tahun kelahiran [[Nabi Isa]] [[Al-Masih]] ([[Yesus]] [[Kristus]] atau dalam [[bahasa Ibrani]]: "YeshuaYesua ha-Masiah") karena itu kalender ini dinamakan menurut [[Yesus]] atau [[Mesias|Masihiyah (Mesias)]]. Kebalikannya, istilah Sebelum Masehi (SM) merujuk pada masa sebelum tahun tersebut. Sebagian besar orang non-Kristen biasanya mempergunakan singkatan M dan SM ini tanpa merujuk kepada konotasi [[Kristen]] tersebut. Sistem penanggalan yang merujuk pada awal tahun Masehi ini mulai diadopsi di [[Eropa Barat]] selama [[abad ke-8]]. Penghitungan kalender ini dimulai oleh seorang biarawan bernama [[Dionysius Exiguus]] (atau "Denis Pendek") dan mula-mula dipergunakan untuk menghitung tanggal [[Paskah]] (''[[Computus]]'') berdasarkan tahun pendirian Roma.
 
== Kesulitan dan kontroversi ==