Garmen: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tresnajha (bicara | kontrib)
Disini saya tidak merubah apapun melainkan hanya mencoba melengkapi halam kosong tentang garmen
Tag: tanpa kategori [ * ] VisualEditor
 
tak bisa jadi referensi
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
Baris 1:
 
Menurut kamus besar bahasa indonesia, dari segi bahasa, '''garmen''' berarti [[pakaian]] jadi. Namun dari segi industri, garmen adalah<ref>{{Cite web|url=https://www.kerjaonline.my.id/2019/06/garmen-adalah.html|title=Pengertian Garmen Adalah ? Berikut Ulasan Lengkapnya ( Beserta Contoh )|last=Amanah|first=Tresna|website=Kerja Online, Peluang Usaha, Inspirasi Bisnis|access-date=2019-06-24}}</ref> pakaian jadi yang di produksi secara massal dengan jumlah yang sangat banyak dan merupakan industri skala besar. Inilah yang membedakan garmen dengan [[konfeksi]] yang hanya memproduksi pakaian jadi dalam skala kecil dan peralatan yang terbatas karena hanya merupakan industri rumah tangga.
{{tone}}
Menurut kamus besar bahasa indonesia, dari segi bahasa, '''garmen''' berarti [[pakaian]] jadi. Namun dari segi industri, garmen adalah<ref>{{Cite web|url=https://www.kerjaonline.my.id/2019/06/garmen-adalah.html|title=Pengertian Garmen Adalah ? Berikut Ulasan Lengkapnya ( Beserta Contoh )|last=Amanah|first=Tresna|website=Kerja Online, Peluang Usaha, Inspirasi Bisnis|access-date=2019-06-24}}</ref> pakaian jadi yang di produksi secara massal dengan jumlah yang sangat banyak dan merupakan industri skala besar. Inilah yang membedakan garmen dengan [[konfeksi]] yang hanya memproduksi pakaian jadi dalam skala kecil dan peralatan yang terbatas karena hanya merupakan industri rumah tangga.
 
Garmen juga berkaitan erat dengan [[tekstil]]. Hanya saja, garmen lebih berfokus kepada industri pakaian jadi, sedangkan textil mencakup keseluruahan proses pembuatan [[pakaian]], yang dimulai dari pembuatan serat serat [[benang]], pembuatan benang itu sendiri, hingga proses pembuatan pakaian jadi.