Ángel Di María: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
LaninBot (bicara | kontrib)
k orangtua → orang tua
Tag: Dikembalikan PAWS [1.2]
LaninBot (bicara | kontrib)
k Perubahan kosmetik tanda baca
Tag: Dikembalikan PAWS [1.2]
Baris 43:
Pada tanggal 28 Januari 2008, Di María dan beberapa rekan U-20 dipanggil untuk skuat Argentina di Olimpiade Beijing 2008. Dia mencetak gol kemenangan pertandingan di perpanjangan waktu setelah mendapat umpan dari [[Lionel Messi]] pada menit ke-105. Dengan skor akhir 2-1, timnya menang dan melaju ke perempat final melawan Belanda.
 
Pada tanggal 23 Agustus , Di María mencetak gol kemenangan dengan tendangan yang melewati kiper dari tepi area penalti pada menit ke-57 memastikan kemenangan 1-0 Argentina melawan Nigeria pada pertandingan final turnamen Olimpiade <ref>{{cite web|url=http://www.theworldgame.com.au |title=The world game |publisher=The world game |date= |accessdate=26 June 2010}}</ref> .
 
Di María terpilih sebagai salah satu dari 23 pemain untuk Piala Dunia FIFA 2010. Pada tanggal 11 Agustus 2010, ia mencetak gol internasional pertama di Stadion Aviva Dublin dalam pertandingan persahabatan melawan Irlandia dan Argentina unggul 1-0.<ref>{{cite web|url=http://www.rte.ie/sport/soccer/2010/0811/argentina.html|title=Republic of Ireland 0–1 Argentina|date=11 August 2010|work=RTE Sport|accessdate=11 August 2010}}</ref>