USS Arizona (BB-39): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
LaninBot (bicara | kontrib)
k namun (di tengah kalimat) → tetapi
Baris 44:
''Arizona'' bersama delapan kapal tempur lainnya, yang merupakan bagian dari Armada Pasifik AL AS, tengah berlabuh di Pearl Harbor sewaktu [[Pengeboman Pearl Harbor|Jepang melancarkan serangan dadakannya pada tanggal 7 Desember 1941]]. ''Arizona'' terkena bom tepat pada gudang amunisinya sehingga meledak dan karam dengan 1.177 orang awaknya.
 
Karena ''Arizona'' tenggelam di perairan yang relatif dangkal, superstrukturnya tetap berada di atas permukaan air. Bagian ini kemudian dibongkar, namuntetapi lambungnya yang berada di bawah permukaan air dibiarkan sebagai tempat peristirahatan terakhir bagi awaknya yang gugur. Pada tanggal 30 Mei 1962, AS mendirikan USS Arizona Memorial tepat di atas bangkai kapal ''Arizona'', untuk penghormatan kepada mereka yang gugur pada serangan tanggal 7 Desember 1941 tersebut.
== Pranala luar ==
{{Commons category|USS Arizona (BB-39)}}