Partai Rakyat Kamboja: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Berkas Emblem_of_the_Cambodian_People's_Party.png dibuang karena dihapus dari Commons oleh Moheen
LaninBot (bicara | kontrib)
k namun (di tengah kalimat) → tetapi
Baris 66:
Sekretaris Jenderal partai ini sejak tahun [[1979]] sampai [[5 Desember]] [[1981]] adalah [[Pen Sovan]]<ref>[http://www.worldstatesmen.org/Cambodia.html Cambodia].</ref> PRRK pada awalnya adalah partai [[Marxisme-Leninisme]], meskipun pada masa kepemimpinan [[Heng Samrin]], pertengahan tahun 1980-an, partai ini memiliki pandangan yang lebih [[Reformisme|reformis]].<ref>[http://countrystudies.us/cambodia/79]</ref> Pada tahun 1990-an, PRRK secara resmi meninggalkan ideologi [[Marxisme-Leninisme]], saat partai tersebut diganti namanya menjadi ''Partai Rakyat Kamboja''. Namun, sebagian besar anggota dari masa PRRK tetap dalam partai, dan beberapa aspek pandangan yang diwarisi dari zaman Komunis masih dipertahankan. Partai ini dikepalai oleh Komite Eksekutif Pusat, yang memiliki 34 anggota, dan masih disebut sebagai [[Politburo]].<ref>[http://www.thecambodiaherald.com/cambodia/detail/1?page=11&token=MmVjNTQzMWY4N2Q3OTAzMmRjNTAyZWI1YjRkZTNh New lineup at CPP Politburo following death of Chea Soth], 24 January 2012, The Cambodia Herald</ref>
 
Saat ini, partai ini memiliki kursi mayoritas, yaitu di [[Majelis Nasional Kamboja|Majelis Nasional]] dan di [[Senat Kamboja|Senat]], namuntetapi memerintah di dalam koalisi bersama dengan Partai Royalis [[Funcinpec]]. Pada tahun 2007, [[Perdana Menteri Kamboja]], [[Hun Sen]], adalah wakil presiden partai. Landasan partai ini adalah [[Reformisme|Sosialisme yang direformasikan]].
 
== Referensi ==