Bojang dari Goguryeo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: penggantian teks otomatis (- didalam, + di dalam)
LaninBot (bicara | kontrib)
k Ibukota → Ibu kota
Baris 33:
Karena perselisihan dalam berlangsung di Goguryeo, [[Yeon Namsaeng]] membelot dan 40 kastil di dekat perbatasan menyerah kepada Tang, sebaliknya [[Yeon Jeong-to]] membelot kepada Silla.
 
IbukotaIbu kota Goguryeo jatuh ke tangan pasukan Silla-Tang di bulan sembilan [[Tahun kamariah]] 668, dan Raja Bojang ditawan. Ia dilantik sebagai menteri pekerjaan umum (工部尚書) oleh [[Kaisar Tang Gaozong]].
 
Tang menghadapi masalah yang meningkat di dalam memerintah penduduk Goguryeo, dan juga perlawanan Silla terhadap Tang di [[Semenanjung Korea]]. Pada tahun 677, Tang memahkotai Bojang "Raja Joseon" dan memberinya tanggung jawab atas Komander [[Semenanjung Liaodong|Liaodong]] ([[Hangul]] : 요동주도독 조선왕 [[Hanja]]:遼東州都督朝鮮王) sebagai [[Protektorat Umum untuk Menenangkan Timur]].