Madrasah Aliyah Negeri Parakan Temanggung: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
semua
Nashrul Hakiem (bicara | kontrib)
Baris 31:
Setelah berjalan sampai beberapa tahun PGNU mengalami perkembangan pesat, yang akhirnya pemerintah menegerikan PGA NU menjadi PGA 4 th pada tanggal 20 Januari 1968 dengan SK. No. 4 dan pada perkembangannya berikut menjadi PGA 6 Th dengan SK Menteri Agama No. 38 tanggal 22 Mei 1969.
PGA 6 Th berjalan dari Th. 1969 sampai dengan Th. 1978 perjalanan yang kadang naik kadang turun baik kualitas maupun kuantitasnya yang akhirnya harus banyak lulusan PGA yang tidak diangkat oleh pemerintah menjadi Guru Agama (Tenaga Edukatif Pemerintah) maka akhirnya pemerintah mengubah status PGAN 6 Th menjadi MAN Parakan Temanggung.
Pada tahun pertama MAN dan [[Madrasah Tsanawiyah Negeri 1 Temanggung|MTsN Parakan Temanggung]] masih dalam satu lokasi yaitu menempati gedung serba guna milik Kodim 0706 Temanggung yang berada di Parakan dan pada tahun 1978 MAN Parakan Temanggung di pindah lokasi ke Jl. Sudirman 184 Temanggung oleh pemerintah daerah, sedang MTsN tetap di posisi semula yaitu di Mardisari Parakan.
 
=== MAN Temanggung ===