Gereja-Gereja Katolik Timur: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Perancis +Prancis)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 5:
[[Gereja Maronit]] adalah satu-satunya Gereja Katolik Timur yang senantiasa berada dalam persekutuan paripurna dengan Takhta Suci, sementara Gereja-Gereja Katolik Timur lainnya baru bergabung semenjak abad ke-16. Meskipun demikian, [[Gereja Katolik Yunani Melkit|Gereja Melkit]] dan [[Gereja Katolik Albania-Italia|Gereja Katolik Yunani Italia Albania]] juga mengaku tidak pernah berada di luar ikatan persekutuan paripurna dengan Uskup Roma.
 
Ikatan persekutuan yang paripurna memungkinkan Gereja-Gereja Katolik Timur dan Gereja Latin untuk saling berbagi sakramen, termasuk sakramen Ekaristi. Di lain pihak, [[Liturgi|tradisi-tradisi liturgi]] dari ke-23 Gereja ini–meliputi tradisi liturgi [[Ritus Bizantium|Bizantin]], [[Ritus Aleksandria|Aleksandria]], [[Ritus Armenia|Armenia]], [[Ritus Suriah Timur|Suriah Timur]], dan [[Ritus Suriah Barat|Suriah Barat]]–serupa dengan tradisi-tradisi liturgi dalam Gereja-Gereja [[Kekristenan Timur|mazhabKristen timurTimur]] di luar persekutuan paripurna dengan Gereja Latin, yakni [[Gereja Ortodoks Timur]], [[Gereja Ortodoks Oriental]], [[Gereja Asiria Timur|Gereja Timur Asyur]], dan [[Gereja Timur Purba]]. Meskipun ada sejumlah perbedaan pandangan dalam teologi dengan Gereja-Gereja mazhabKristen timurTimur lainnya, Gereja-Gereja Katolik Timur tetap memperbolehkan umat Gereja-Gereja itu untuk menerima sakramen [[Ekaristi]] dan sakramen-sakramen lain, sesuai dengan aturan [[hukum kanon timur]].{{efn|"Para rohaniwan Katolik dibenarkan menerimakan sakremen tobat, sakramen Ekaristi, dan sakramen pengurapan orang sakit kepada para umat Gereja-Gereja Timur yang tidak berada dalam persekutuan paripurna dengan Gereja Katolik jika mereka memintanya atas kemauan sendiri dan dalam keadaan layak untuk menerimanya. Aturan yang sama berlaku pula bagi umat Gereja-Gereja lain yang, menurut penilaian Takhta Apostolik, memiliki keyakinan yang sama tentang sakramen-sakremen dengan Gereja-Gereja Timur ini."<ref>{{abbr|CCEO|Codex Canonum Ecclesiarum Orientalium&#160;= Kitab Kanon Gereja-Gereja Timur}} [http://www.vatican.va/holy_father/john_paul_ii/apost_constitutions/documents/hf_jp-ii_apc_19901018_codex-can-eccl-orient-2_lt.html#TITULUS_XVI kanon 671 §3;] {{webarchive |url=https://web.archive.org/web/20121130144307/http://www.vatican.va/holy_father/john_paul_ii/apost_constitutions/documents/hf_jp-ii_apc_19901018_codex-can-eccl-orient-2_lt.html#TITULUS_XVI |date=30 November 2012 }} bdk. {{abbr|1983{{nbsp}}CIC|Kitab Hukum Kanonik 1983}} [http://www.vatican.va/archive/ENG1104/__P2T.HTM kanon 844 §3] {{webarchive |url=https://web.archive.org/web/20151221023647/http://www.vatican.va/archive/ENG1104/__P2T.HTM |date=21 December 2015 }}</ref>}}
 
Perlu diketahui bahwa banyak Gereja Katolik Timur memiliki aturan yang berbeda dari Gereja Latin terkait [[selibat rohaniwan|kewajiban selibat bagi rohaniwan]], dan memperbolehkan kaum pria yang [[perkawinan|sudah menikah]] untuk [[penahbisan|ditahbiskan]] menjadi [[Imamat dalam Gereja Katolik|rohaniwan]].
Baris 13:
== Terminologi ==
{{lihat pula|Katolik}}
Sekalipun umat Katolik Timur berada dalam [[komuni penuh|persekutuan paripurna]] dengan [[paus (Gereja Katolik)|Sri Paus]] dan [[Gereja Katolik|umat Katolik]] sedunia,{{efn|"Gereja Katolik disebut pula Gereja Roma untuk memperjelas bahwa pusat keesaan, yang sangat penting artinya bagi Gereja Universal, adalah Takhta Keuskupan Roma"<ref name="OBrien1901">{{cite encyclopedia|encyclopedia=An advanced catechism of Catholic faith and practice : based upon The Third Plenary Council Catechism|url=https://books.google.com/books?id=JioPAAAAIAAJ&pg=PA70|editor1-first=Thomas J.|editor1-last=O'Brien|location=Akron, OH; Chicago, IL|publisher=D. H. McBride|year=1901|oclc=669694820|at=n. 133}}</ref>}}{{efn|Contoh-contoh dari penggunaan istilah "Gereja Katolik Roma" oleh para paus, bahkan dalam pernyataan yang bukan ditujukan kepada umat Gereja-Gereja non-Katolik, adalah ensiklik [http://www.vatican.va/holy_father/pius_xi/encyclicals/documents/hf_p-xi_enc_31121929_divini-illius-magistri_en.html ''Divini illius Magistri''], ensiklik [http://www.vatican.va/holy_father/pius_xii/encyclicals/documents/hf_p-xii_enc_12081950_humani-generis_en.html ''Humani generis''], dan penyampaian [[Paus Yohanes Paulus II]] dalam audiensi umum pada 26 Juni 1985. Dalam penyampaiannya tersebut, Sri Paus menggunakan frasa "Gereja Katolik Roma" sebagai istilah yang sinonim dengan "Gereja Katolik".<ref>{{cite speech|title=[catechesis]|author=Pope John Paul II|event=General audience|location=|date=1985-06-26|language=Italian|url=http://www.vatican.va/holy_father/john_paul_ii/audiences/1985/documents/hf_jp-ii_aud_19850626_it.html|access-date=}}</ref> Istilah "Gereja Katolik Roma" berulang kali digunakan sebagai sebutan bagi segenap Gereja dalam persekutuan dengan Takhta Keuskupan Roma, termasuk umat Katolik Timur, dalam dokumen-dokumen resmi terkait dialog antara Gereja Katolik secara keseluruhan (bukan hanya mazhabGereja baratnyaBarat) dan kelompok-kelompok lain di luar cakupannya. Contoh dokumen-dokumen semacam ini dapat dilihat dengan menelusuri pranala-pranala di situs web Vatikan di bawah acuan (''heading'') [http://www.vatican.va/roman_curia/pontifical_councils/chrstuni/index.htm Dewan Kepausan untuk Memajukan Persatuan Kristiani (''Pontifical Council for Promoting Christian Unity'')]. [[Takhta Suci]] tidak pernah menggunakan frasa "Gereja Katolik Roma" sebagai sebutan khusus bagi Gereja Barat atau Gereja Latin. Dalam [http://www.ewtn.com/library/COUNCILS/V1.HTM#4 Konstitusi Dogmatis ''de fide catholica''] [[Konsili Vatikan I]], frasa ''Gereja yang Kudus, Katolik, Apostolik, dan Romawi'' ({{lang-lat|Sancta catholica apostolica Romana ecclesia}}) juga tidak digunakan sebagai sebutan khusus bagi Ritus Latin atau Gereja Barat.}} mereka bukanlah umat [[Gereja Latin]] yang menggunakan [[ritus liturgi Latin|ritus-ritus liturgi Latin]], antara lain [[Ritus Romawi]], yakni ritus yang paling banyak digunakan dalam Gereja Katolik.{{efn|Sebagian umat Katolik Timur yang menggunakan ritus liturgi Bizantin dan menyebut dirinya "umat Katolik Bizantin", menyangkal bahwa mereka adalah "umat Katolik Roma", dan menggunakan frasa "umat Katolik Roma" sebagai sebutan bagi umat Katolik yang menggunakan Ritus Romawi atau bagi Gereja Latin secara keseluruhan, termasuk umat Gereja Latin yang menggunakan [[Ritus Ambrosian]] maupun liturgi-liturgi Latin non-Roma lainnya: "Kami adalah umat ritus Bizantin, Katolik, tetapi bukan Katolik Roma" <ref>{{cite news|title=Ukrainian church pastor honored|url=http://www.southbendtribune.com/apps/pbcs.dll/article?AID=/20070104/News04/701040473}}</ref>}} Sebaliknya, Gereja-Gereja Katolik Timur adalah [[Gereja Partikular|Gereja-Gereja partikular]] ''[[sui iuris]]'' tersendiri, meskipun saling berbagi sakramen dengan umat Gereja Latin dalam ikatan persekutuan yang paripurna dan kedudukan yang setara.
 
=== Ritus atau Gereja ===