Tokek rumah: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Menolak perubahan teks terakhir (oleh 116.206.40.57) dan mengembalikan revisi 14606415 oleh Rakaputra WSF
Baris 25:
== Perilaku dan Makanan ==
[[Berkas:G gecko E 060305 2588 cmpa ed resize.jpg|jmpl|kiri|225px|Telur tokek di suatu celah gua kapur.]]
Tokek biasanya ditemui di pohon-pohon di pekarangan dan di dalam rumah-rumah. Biasanya yang hidup di dalam rumah dapat dijumpai di balik lemari, di gudang, atap, atau di balik pajangan, dimanapun ia dapat menemukan makanan kesukaannya. Seperti jenis-jenis tokek lainnya, tokek rumah aktif berburu terutama di sore dan malam hari. Di siang hari, tokek bersembunyi di lubang-lubang kayu, lubang batu, atau di sela-sela atap rumah, terkadang juga di balik lemari. Tokek rumah memangsa aneka [[serangga]] (biasanya nyamuk dan laron), [[cecak]], [[tikus]] kecil, dan mungkin juga [[burung]] kecil. Semua [[binatang]] [[hewan]] bernyawa. Terkadang, tokek turun pula ke tanah atau lantai untuk mengejar mangsanya.
 
=== Panggilan khas ===