Letnan jenderal (Indonesia): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 7:
Letnan Jenderal biasanya adalah pangkat yang berada satu tingkat di bawah [[Jenderal]], dan satu tingkat di atas [[Mayor Jenderal]]. [[Letnan]] lebih tinggi daripada [[mayor]] karena asal mula pangkat [[Mayor Jenderal]] berasal dari istilah [[Sersan Mayor Jenderal]]; [[Letnan]] lebih tinggi daripada [[Sersan Mayor]].
 
Di beberapa negaranegaraa [[Eropa Timur]], seperti [[Rusia]], pangkat Letnan Jenderal merupakan pangkat jenderal berbintang dua, sedangkan pangkat jenderal berbintang tiga adalah [[Kolonel Jenderal]].
 
=== Letnan Jenderal di TNI ===